iPhone 14 Pro Max Ternyata Cuma Rp 7 Juta-an

Oleh azaleaberlinesThursday, 16th February 2023 | 11:28 WIB
iPhone 14 Pro Max Ternyata Cuma Rp 7 Juta-an

PINUSI.COM - Counterpoint Research ungkapkan harga asli dari iPhone 14 Pro Max varian termurah ternyata mulai hanya dari USD 454 hingga USD 474, atau setara dengan Rp 7 juta-an saja. Sedangkan Apple menjual ponsel ini mulai dari USD 1.009 atau setara dengan Rp 16,7 jutaan.

Pada analisis Bill of Materials (BoM) dari Counterpoint Research, iPhone 14 Pro Max 128GB versi mmWave hanya memiliki biaya produksi sebesar USD 474, sementara varian sub-6GHz biayanya hanya senilai USD 454.

Apabila dibandingkan dengan BoM iPhone 13 Pro Max, biayanya naik hingga 3,7%.

Pasalnya, Apple samakan harga iPhone 13 Pro Max dengan iPhone 14 Pro Max. Counterpoint juga katakan jika layar, prosesor, hingga sistem kerja kameranya adalah komponen dengan harga termahal dari keseluruhan iPhone tersebut.

BACA LAINNYA : Daftar 3 Wilayah Siaran TV Analog yang Akan Disuntik Mati pada 20 Maret 2023, Pemerintah: Diberi Support Jika Distribusi STB Sudah Baik 

Pada iPhone 14 Pro Max terdapat peningkatan dibagian sisi tingkat kecerahan maksimal dalam mode HDR dan memiliki mode outdoor. Layarnya pun mendukung ‘always on display’. Ini juga cukup berdampak pada total biaya produksi.

Dari keseluruhan komponen, tak semuanya naik harga dibandingkan dengan iPhone 13 Pro Max. Seperti beberapa komponen jaringan seluler kini harganya termasuk lebih murah karena teknologi 5G sudah lebih tersebar luas.

Secara keseluruhan, Counterpoint perkirakan jika BoM iPhone 14 Pro Max ini sekitar 42% dari harga jual HP itu sendiri. Selisih yang cukup besar, nemun juga perlu diingat bahwa terdapat hal lain yang bedampak pada harga jual. Seperti riset dan penelitian, penggelapan produk, juga biaya pemasaran.

https://pinusi.com/uncategorized/twitter-kembali-bermasalah-gak-bisa-follow-banyak-orang/
Tag

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 4 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 2 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 2 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 2 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 2 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 2 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 2 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 2 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 2 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 2 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta