Kafe di Tokyo Pekerjakan Pengidap ASL Untuk Gerakan Robot

Oleh fauzifMonday, 6th February 2023 | 15:30 WIB
Kafe di Tokyo Pekerjakan Pengidap ASL Untuk Gerakan Robot

PINUSI.COM - Sebuah robot melayani manusia di Dawn Cafe, Tokyo, yang dikendalikan dari jauh oleh orang-orang pengidap ASL (amyotrophic lateral sclerosis), cedera tulang belakang dan kondisi yang lainnya.

Bahkan penderita ASL yang tidak mampu berbicara dapat melakukannya dengan mudah menggunakan matanya dibantu dengan perangkat lunak khusus.

Robot-robot ini diberi nama OriHime-D, yang dikembangkan oleh startup robotika Ory, adalah robot setinggi 4 kaki (120 sentimeter) yang dapat dioperasikan dari jarak jauh.

Robot ini memiliki kamera dan speaker yang menjadi perantara komunikasi bagi operator, sehingga dapat mendengar dan melihat apa yang dilihat oleh robot tersebut.

BACA LAINNYA: Ilmuwan di China Berhasil Membuat Tiga Klona “Super Cows”

Kafe ini terinspirasi dari sebuah serial anime pada tahun 2008 dengan judul Time of Eve. Proyek beta ini awalnya dibuka pada tahun 2018 selama dua minggu, belakangan diketahui pemilik kafe ini membukanya secara permanen sejak Juni 2021.

https://pinusi.com/pintect/elon-musk-perkenalkan-robot-pengganti-manusia/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 4 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 2 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 2 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 2 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 2 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 2 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 2 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 2 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in an hour
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in an hour
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta