Ubisoft Gratiskan Gim Assassin Assassins Creed Syndicate, Begini Cara Klaimnya

Oleh fauzifWednesday, 29th November 2023 | 13:05 WIB
Ubisoft Gratiskan Gim Assassin Assassins Creed Syndicate, Begini Cara Klaimnya
Gim Assasins Cread (Foto: Ubisoft)

PINUSI.COM - Assassin's Creed Syndicate saat ini gratis di PC sebagai bagian dari penawaran khusus yang tersedia bagi siapa saja yang memiliki akun Ubisoft.

Game keluaran tahun 2015 ini, saat ini merupakan bagian dari "hadiah eksklusif" di situs web Ubisoft yang memungkinkan para pemain untuk mendapatkan Assassin's Creed yang berlatar belakang London di zaman Victoria secara cuma-cuma. Penawaran ini tersedia hingga 6 Desember 2023.

Untuk mengklaim gim ini, Pinusian harus memiliki akun Ubisoft dengan mendaftar menggunakan Gmail atau cara lainnya, setelah itu kalian harus mengunduh launcher Ubisoft Connect untuk mengaksesnya, setelah kalian berhasil login kemudian ketik Assassin’s Creed Syndicate di kolom pencarian atau klik di sini.

Gim ini tentang menceritakan protagonis kembar Evie dan Jacob Frye yang tinggal di London tahun 1868, pemain harus menggalang kekuatan dan memimpin dunia bawah untuk mematahkan cengkeraman koruptor di ibu kota dalam game yang penuh dengan pertarungan brutal seperti halnya gameplay Assassin's Creed tradisional. Game ini juga mendapatkan nilai 8/10 dalam ulasan IGN.

Seri Assassin's Creed telah bertransisi dari gaya permainan aksi-petualangan yang terlihat di Assassin's Creed Syndicate.

Seri ini berevolusi menjadi role-playing game ketika perilisan Origins, Odyssey, dan Valhalla, dan yang terbaru dengan Mirage, yang menandai kembalinya seri ini ke skala gameplay yang lebih sederhana seperti stealth mode. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta