3.000 Pekerja Industri Gim Waswas Kena PHK Akibat Penggunaan Kecerdasan Buatan

Oleh AndikaWednesday, 24th January 2024 | 07:00 WIB
3.000 Pekerja Industri Gim Waswas Kena PHK Akibat Penggunaan Kecerdasan Buatan
3.000 Pekerja Teknologi Waswas Mengalami Pengangguran Akibat Petaka AI.(Foto: Pexels.com)

PINUSI.COM - Survei tahunan tentang keadaan industri gim yang juga dikenal sebagai State of the Game Industry, dirilis oleh Game Developers Conference (GDC).

Dari 3.000 orang yang menjawab, 84% menyatakan mereka agak atau sangat prihatin dengan etika penggunaan kecerdasan buatan alias AI generatif di industri gim.

Hasil survei tersebut menjelaskan kekhawatiran pengembang, termasuk kemungkinan AI akan menggantikan pekerja manusia dan memperburuk PHK, atau kemungkinan pengembang akan didakwa atas pelanggaran hak cipta.

Pengembang juga khawatir AI dapat mengambil data gim mereka tanpa izin.

Responden yang bekerja di bidang teknis seperti pemasaran, pemrograman, dan bisnis, umumnya berpendapat AI akan berdampak positif pada pekerjaan mereka.

Sebaliknya, responden yang bekerja di bidang kreatif seperti seni, narasi, dan jaminan kualitas, berpendapat AI akan berdampak negatif pada pekerjaan mereka.

33 persen responden survei menggunakan Unity atau Unreal Engine saat mengembangkan software mesin video game.

Survei tersebut menunjukkan, sepertiga pengembang yang disurvei telah mempertimbangkan mengubah atau mengganti software mesin gim mereka, karena Unity mengumumkan kebijakan biaya runtime yang membuat heboh industri, dan membuat marah sejumlah pengembang indie.

Selain AI, para pengembang juga khawatir tentang krisis PHK di industri ini.

Lebih dari 90% orang yang menjawab mengatakan, mereka terkena PHK secara pribadi dan di perusahaan mereka.

Namun, survei ini dilakukan pada September 2023, bersamaan dengan pengumuman Epic Games tentang pemutusan lebih dari 800 pekerja dan pemecatan di Unity, Embracer Group, dan Bungie Studios. (*)

Terkini

Rekomendasi Playlist Musik yang Cocok buat Bekerja: Biar Fokus Tanpa Ngantuk!
Rekomendasi Playlist Musik yang Cocok buat Bekerja: Biar Fokus Tanpa Ngantuk!
PinTertainment | in 3 hours
7 Kuliner Tradisional dari Berbagai Daerah di Indonesia yang Wajib Dicoba!
7 Kuliner Tradisional dari Berbagai Daerah di Indonesia yang Wajib Dicoba!
PinRec | in 2 hours
7 Aplikasi Mobile yang Buat Produktivitas Kamu Makin Maksimal!
7 Aplikasi Mobile yang Buat Produktivitas Kamu Makin Maksimal!
PinRec | in an hour
7 Rekomendasi Kegiatan Seru Buat Akhir Pekan Kamu: Biar Nggak Mati Gaya!
7 Rekomendasi Kegiatan Seru Buat Akhir Pekan Kamu: Biar Nggak Mati Gaya!
PinRec | 13 hours ago
7 Rekomendasi Film dan Serial Seru Buat Weekend Kamu: Dari Tertawa Sampai Tegang!
7 Rekomendasi Film dan Serial Seru Buat Weekend Kamu: Dari Tertawa Sampai Tegang!
PinRec | Saturday, 9th November 2024 | 09:51 WIB
7 Rekomendasi Kegiatan Anti-Bosan: Biar Hari Kamu Makin Berwarna!
7 Rekomendasi Kegiatan Anti-Bosan: Biar Hari Kamu Makin Berwarna!
PinRec | Saturday, 9th November 2024 | 08:48 WIB
7 Rekomendasi Buku Pengembangan Diri yang Bakal Bikin Hidup Kamu Lebih Berwarna!
7 Rekomendasi Buku Pengembangan Diri yang Bakal Bikin Hidup Kamu Lebih Berwarna!
PinRec | Saturday, 9th November 2024 | 08:46 WIB
Rekomendasi Spot Foto Keren di Indonesia yang Bikin Feed Instagram Makin Kece
Rekomendasi Spot Foto Keren di Indonesia yang Bikin Feed Instagram Makin Kece
PinRec | Saturday, 9th November 2024 | 08:03 WIB
7 Aplikasi AI Terbaik yang Harus Kamu Coba: Bikin Hidup Makin Gampang dan Seru!
7 Aplikasi AI Terbaik yang Harus Kamu Coba: Bikin Hidup Makin Gampang dan Seru!
PinTect | Saturday, 9th November 2024 | 07:54 WIB
Potongan Rambut Pria Kekinian yang Bikin Kamu Tampil Beda!
Potongan Rambut Pria Kekinian yang Bikin Kamu Tampil Beda!
PinRec | Saturday, 9th November 2024 | 07:30 WIB
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta