Begini Cara Bersihkan Cache Agar Ponsel Android Tak Lemot

Oleh AndikaFriday, 3rd May 2024 | 01:00 WIB
Begini Cara Bersihkan Cache Agar Ponsel Android Tak Lemot
Karena banyak data tidak diperlukan yang disimpan di dalam cache ponsel, Pinusian harus rutin membersihkannya. Foto: Freepik/Android Logo

PINUSI.COM - Karena banyak data tidak diperlukan yang disimpan di dalam cache ponsel, Pinusian harus rutin membersihkannya.

Data dalam cookie dan cache berasal dari situs web yang dikunjungi dan riwayat pencarian.

Untuk melacak pengguna, hasil pencarian dapat digunakan untuk menampilkan iklan yang dibeli melalui internet.

Berikut ini cara membersihkan cache di ponsel:

Google Chrome

Klik tombol More atau Lainnya dengan simbol tiga titik di Google Chrome untuk menghapus cache. Ini terletak di pojok kanan atas.

Untuk melanjutkan, klik menu Sejarah dan tekan Clear browsing data.

Pinusian juga dapat menemukan cara lain melalui menu Pengaturan Chrome, pilih Privasi dan Keamanan, dan tekan Clear browsing data.

Google Chrome memiliki pengaturan Basic dan Advanced yang dapat digunakan untuk menghapus riwayat browsing, cookie, dan data situs, serta situs gambar dan file dari cache.

Untuk menghapus password yang tersimpan, data Autofill, dan pengaturan situs, klik menu Advanced.

Setelah memilih yang ingin dihapus, klik tombol Clear.

Samsung Internet 

Pinusian dapat melakukan ini di Samsung Internet melalui browser atau aplikasi Pengaturan HP.

Pada browser, cari menu Opsi dengan tanda garis tiga, lalu cari Opsi > Personal Data, dan kemudian klik Delete browsing data.

Sementara, pergi ke menu Pengaturan dan pilih Aplikasi. Cari Samsung Internet, lalu klik Storage.

Di menu Penyimpanan, Pinusian akan menemukan dua opsi: Clear Cache dan Clear Data.

Clear cache digunakan untuk menghapus cache, sementara Clear data menghilangkan semua data aplikasi, termasuk file, pengaturan, database, dan akun.

Mozilla Firefox

Mengakses opsi More di Mozilla Firefox dan kemudian memilih Pengaturan, pilih Menghapus browsing data.

Ada banyak opsi untuk menghapus data browsing, termasuk menghapus tab terbuka, riwayat penjelajahan, data situs, izin situs, dan folder download yang mengandung cookies, gambar, dan file dalam cache. (*)

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 2 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 2 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 3 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 3 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 3 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 4 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 9 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 9 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 9 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB