Pemerintah AS Ingatkan Lembaga Lokal Perbarui Browser Chrome yanh Dieksploitasi Virus

Oleh AndikaTuesday, 28th May 2024 | 01:00 WIB
Pemerintah AS Ingatkan Lembaga Lokal Perbarui Browser Chrome yanh Dieksploitasi Virus
Banyak komputer selalu menghadapi virus, salah satunya ditemukan dalam Google Chrome. Foto: Exploit-DB

PINUSI.COM - Banyak komputer selalu menghadapi virus, salah satunya ditemukan dalam Google Chrome.

Google mengeluarkan peringatan eksploitasi zero day pada 15 Mei 2024 untuk CVE-2024-4947, yang memiliki cacat bernama Type Confusion in V8.

Serangan ini memungkinkan penyerang jarak jauh menggunakan kesalahan dan mengekskusi kode melalui laman HTML.

Pada akhirnya, ini akan mengganggu kestabilan browser atau sistem.

Dua eksploitasi sebelumnya juga terjadi pada Bulan Mei.

Eksploitasi CVE-2024-4671 ditemukan pada 9 Mei, seminggu sebelumnya, dan Google telah menambalnya.

Google mengumumkan update eksploitasi pada 13 Mei.

Pelaku kejahatan melakukan serangan ke sistem melalui laman HTML berbahaya yang digunakan melalui kerentanan yang ditemukan dalam mesin JavaScript V8 Chrome.

Memastikan perangkat memiliki software yang terus baru adalah hal yang baik, menurut Mashable, jadi pengguna harus melakukan pembaruan atau update ke versi terbaru.

Pemerintah AS juga mengingatkan lembaga lokal untuk memperbarui browser Chrome terkait eksploitasi tersebut, hingga 10 Juni 2024.

Selain itu, Badan Keamanan dan Keamanan Infrastruktur Amerika Serikat (CISA) telah memasukkan kerentanan yang muncul dalam katalog Kerentanan yang Diketahui Dieksploitasi. (*) 

Terkini

Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
PinSport | 2 hours ago
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
PinTect | 2 hours ago
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
PinTect | 2 hours ago
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
PinSport | 2 hours ago
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
PinSport | 2 hours ago
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
PinTect | 2 hours ago
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
PinSport | 3 hours ago
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
PinRec | 3 hours ago
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
PinTect | 3 hours ago
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
PinTect | 3 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta