Siap-siap!, Android 14 Bakalan Blokir Aplikasi Jadul

Oleh dialpuFriday, 27th January 2023 | 09:05 WIB
Siap-siap!, Android 14 Bakalan Blokir Aplikasi Jadul

PINUSI.COM - Sebagai bentuk langkah mengurangi potensi adanya malware, Android 14 akan memulai pemblokiran aplikasi versi lama Android.

Seiring waktu berlalu, pedoman untuk Google Play Store telah memastikan untuk para pengembang Android untuk terus memperbarui aplikasi mereka untuk menggunakan fitur-fitur terbaru dan tindakan keamanan pada platform Android.

BACA LAINNYA: Pahami Sebelum Membeli!, 7 Cara Membeli Smartphone di Tahun 2023

Di bulan ini, pedoman tersebut telah diperbarui, yang mewajibkan aplikasi Google Play Store yang baru terdaftar untuk menargetkan minimal Android 12. Persyaratan level API minimum ini hanya diberlaukan untuk aplikasi yang ditujukan untuk Google Play Store.

Jika para pengembang ingin membuat aplikasi dengan versi lama, mereka dapat melakukannya dan cukup meminta untuk para penggunanaya untuk melakukan sideload file APK secara manual. Dan jika aplikasi Android belum memperbarui sebelum pedoman diubah, Play Store akan terus menyajikan aplikasi tersebut kepada mereka yang telah menginstalnya.

Menurut perubahan pada kode yang baru diposting tersebut, Android 14 diatur untuk memperketat persyaratan API, sepenuhnya memblokir pemasangan aplikasi yang sudah lama.

https://pinusi.com/pinnews/google-monopoli-iklan-online-pemerintah-as-gugat-perkara-tersebut/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
PinTertainment | Friday, 28th March 2025 | 08:32 WIB
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 15:04 WIB
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:27 WIB
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:11 WIB
Heboh!  Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
Heboh! Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:56 WIB
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:29 WIB
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
PinNews | Wednesday, 26th March 2025 | 15:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta