TNI AU AKAN PAKAI PESAWAT LOCKHEED MARTIN C-130J HERCULES

Oleh adminnewsSunday, 12th September 2021 | 09:49 WIB
TNI AU AKAN PAKAI PESAWAT LOCKHEED MARTIN C-130J HERCULES

Pesawat ini akan menjadi akomodasi baru TNI AU

PINUSI.COM – Fadjar Prasetyo, Kepala Staf Angkatan Udara, Marsekal TNI menjelaskan bahwa program yang mendatangkan Pesawat C-130J Hercules terbaru memang saat ini sedang pada tahapan proses produksi.

Melalui kunjungannya ke pabrik pesawat Lockheed Martin, Bethesda, Maryland, Amerika Serikat, Fadjar juga menjelaskan bahwa nantinya jenis produksi pesawat tersebut akan membuat peningkatan yang signifikan terhadap kemampuan TNI AU.

Kasau juga mendapatkan informasi mengenai perkembangan produksi pesawat Hercules tersebut. Selanjutnya Fadjar bersama beberapa pejabat utama TNI AU secara langsung ikut serta melihat pembuatan, pelatihan dan stimulator.

Hal ini sangat tersambut baik oleh Vice President and General Manager for Lockheed Martin’s Air Mobility and Martime Missions Organization, Rod Mclean beserta kru yang bertugas.

Ia berharap, dengan adanya produksi pesawat baru tersebut TNI AU juga dapat melakukan peningkatan, khususnya ketika melakukan operasi angkutan udara. Kemudian, Lockheed Marin akan menjadi badan dalam setiap kegiatan.

"Dengan adanya pesawat tipe C-130 J, saya percaya TNI AU akan mampu meningkatkan kemampuan, terutama dalam operasi angkutan udara secara signifikan," jelas Fadjar.

Maksudnya, pesawat C-130 akan mengikuti setiap kegiatan yang berkaitan dengan TNI Angkatan Udara seperti bantuan bencana kemanusiaan lebih meningkat.

Apalagi, saat ini kita sedang berhadapan dengan Covid-19 yang tengah melanda. Banyak kebutuhan yang harus ada agar keselamatan manusia terjamin. Oleh karena itu, TNI AU bersama C-130 berupayah dalam melakukan penanganan medis ke seluruh Indonesia.

"Pandemi Covid-19, C-130 TNI AU memiliki peran penting dalam upaya mendistribusikan vaksin Covid-19 dan berbagai peralatan medis," kata Fadjar.

(boy)

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 2 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 3 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 3 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 3 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 3 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 4 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 9 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 9 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 10 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB