Cara Cek Pajak Kendaraan Bermotor Secara Online, Mudah!

Oleh dialpuTuesday, 14th February 2023 | 10:43 WIB
Cara Cek Pajak Kendaraan Bermotor Secara Online, Mudah!

PINUSI.COM - Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) merupakan pajak yang dikenai kepada seluruh pemilik kendaraan bermotor. Jika mempunyai kendaraan, pengetahuan dalam seputar cara mengecek pajak kendaraan bermotor sangat diperlukan.

Besaran pajak yang dikenakan telah ditentukan atas dua faktor, yang pertama bisa dilihat dari harga kendaraan tersebut. Dan yang kedua, berdasarkan bobot pada kendaraan, apakah berpotensi bisa menyebabkan pencemaran dan kemungkinan lainnya.

Untuk mempermudah mengurus pemabayaran pajak, Kamu harus tahu dulu nih, tanggal jatuh tempo pajak kendaraan. Nah, berikut adalah bagaimana cara mengecek pajak kendaraan bermotor secara online. Cek pajak kendaraan bermotor ini melalui 3 cara yaitu, melalui website, aplikasi, atau lewat SMS.

BACA LAINNYA: Setelah PHK 2.000 Karyawan, CEO PayPal Putuskan Akan Pensiun Tahun Ini

1. Cek Pajak Kendaraan Bermotor via Website

Ini bisa dilakukan sesuai dengan domisili wilayah tempat tinggal kamu. Yang perlu diingat, kalau cek pajak kendaraan bermotor melalui website resmi sesuai domisili baru tersedia hanya di beberapa daerah saja. Untuk cek kendaraan bermotor via website resmi, Kamu akan diminta untuk inpur nomor polisi atau NIK pemilik kendaraan, jenis plat, dan nomor rangka.

2. Cek Pajak Kendaraan Bermotor via Aplikasi

  • Unduh aplikasi cek pajak kendaraan
  • Pilih domisili atau wilayah sesuai dengan tempat kendaraan dibeli
  • Masukkan nomor plat kendaraan
  • Setelah itu akan muncul informasi mengenai tanggal jatuh tempo pembayaran pajak.

Aplikasi untuk cek pajak kendaraan bermotor ini baru bisa digunakan jika daerah yang dipilih telah memiliki e-samsat.

3. Cek Pajak Kendaraan Bermotor via SMS

Cek pajak kendaraan bermotor via SMS ini tidak berlaku untuk seluruh daerah, melainkan hanya di Jawa Tengah, Jawa Barat, Jawa Timur, Yogyakarta, dan DKI Jakarta saja. Cek pajak kendaraan bermotor via SMS ini biasanya dikenakan tarif kurang lebih Rp 1000/pesan.

https://pinusi.com/pintomotif/omoda-5-akan-menjadi-salah-satu-produk-andalan-chery-di-iims-2023/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 4 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 4 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 5 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 5 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 5 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 6 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 11 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 11 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 11 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB