MG Memberikan Inspeksi Gratis di 60 titik, Kawal Mudik Lebaran

Oleh dialpuThursday, 23rd March 2023 | 17:49 WIB
MG Memberikan Inspeksi Gratis di 60 titik, Kawal Mudik Lebaran
MG menyediakan program Mudah Mudik, yang mencakup inspeksi gratis di 60 titik di seluruh bengkel resmi, untuk memeriksa kondisi mobil sebelum dibawa ke kampung halaman. (Foto: Istimewa)

PINUSI.COM - Masyarakat Indonesia masih lebih memilih jalur darat sebagai opsi favorit dalam melakukan mudik lebaran ke kampung halaman. Oleh karena itu, penting bagi kendaraan yang digunakan dalam perjalanan mudik untuk dipastikan dalam kondisi siap pakai.

Dalam rangka memberikan rasa aman selama perjalanan mudik lebaran, MG menyediakan program Mudah Mudik, yang mencakup inspeksi gratis di 60 titik di seluruh bengkel resmi, untuk memeriksa kondisi mobil sebelum dibawa ke kampung halaman.

MG terus berkomitmen untuk memenuhi kebutuhan konsumen di Indonesia dan menjaga kondisi kendaraan dalam keadaan prima, sehingga menyediakan berbagai layanan gratis seperti inspeksi 60 titik pada kendaraan konsumen, serta ketersediaan suku cadang.

BACA LAINNYA: Wow, Harga Honda Gold Wing 1800 Terbaru di Banderol Miliaran

Dalam rangka program Mudah Mudik, MG memberikan promo diskon hingga 25% untuk setiap pembelian aksesoris mobil seperti body kit set, roof spoiler, front garnish, dan rear chrome garnish, yang akan membuat tampilan mobil semakin menarik perhatian.

MG Motor Indonesia selalu memberikan layanan purna jual yang memuaskan, termasuk garansi selama 5 tahun tanpa batasan jarak tempuh, free maintenance termasuk parts dan labor hingga 50.000 km atau selama 4 tahun, serta layanan purna jual lainnya.

MG berkomitmen untuk memberikan kebebasan bagi para pelanggan untuk melakukan mudik dengan mobil MG mereka.


Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 6 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 6 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 6 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 5 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 5 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 5 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 5 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 5 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta