WOW Menarik! Mencapai Target Pasar, Wuling Alvez Ludes Seribu Unit Sebulan

Oleh farizMonday, 3rd April 2023 | 09:54 WIB
WOW Menarik! Mencapai Target Pasar, Wuling Alvez Ludes Seribu Unit Sebulan

PINUSI.COM- Wuling Alvez ludes seribu unit, Sebulan setelah diluncurkan di pameran Indonesia International Motor Show atau IIMS 2023. Target pasar Wuling Alvez kebanyakan pembeli yang berusia 25 hingga 35 tahun. Tipe tertinggi atau EX menjadi varian paling banyak dibeli.

Wajar Jika Wuling Alvez menjadikan anak muda di Indonesia sebagai target pasarnya. Sebab, Alvez memiliki desain dan fitur yang menarik, kendaraan berjenis low SUV itu dibanderol mulai dari Rp 209 juta dengan status on the road Jakarta.

Wuling Alvez menawarkan tiga varian berbeda, yakni SE, CE, dan EX. Memiliki perbedaan dari eksterior, tipe EX menjadi yang berbeda dengan dibekali lampu LED, Daytime Running Light, fog lamp, roof rail, shark fin antenna, rear wiper dan electric sunroof. Tipe EX sudah dilengkapi ADAS dan WIND.

BACA LAINNYA : Wuling Ajak Masyarakat Jajal Varian Tertinggi Alvez, Test Drive di GBK

Namun begitu, varian Alvez SE, CE dan EX dibekali Anti Lock Braking System (ABS), Emergency Stop Signal (ESS), Seatbelt Reminder, Electronic Brakeforce Distribution (EBD), Dual SRS Airbags, Tire Pressure Monitoring System, ISOFIX, dan Immobilizer anti theft alarm.

Wuling Alvez menggunakan mesin DOHC berkapasitas 1.485 cc inline-4 cylinder, untuk jantung mekanisnya. Mesinnya dirangkai dengan ukuran bore 74,7 mm dan stroke 84,7 mm. Dengan pembekalan itu mobil mampu menghasilkan tenaga 105 hp dan torsi 143 Nm.

https://pinusi.com/pintomotif/tips-aman-tinggalkan-mobil-pribadi-saat-mudik-lebaran/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 6 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 6 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 6 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 6 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 6 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 6 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 6 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 6 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta