Begini Cara Mudah Bikin Aki Mobil Awet

Oleh farizMonday, 29th May 2023 | 16:00 WIB
Begini Cara Mudah Bikin Aki Mobil Awet

PINUSI.COM - Aki merupakan bagian yang sangat penting pada kendaraan, yang berfungsi menjaga daya kendaraan supaya berjalan normal.

Banyak faktor yang dapat memengaruhi umur atau daya tahan aki mobil, yang tidak boleh diabaikan, serta harus diperiksa dari waktu ke waktu.

Auto 2000 melansir, efek cuaca dan tempat penyimpanan mobil juga bisa berdampak pada masa pakai baterai.

BACA LAINNYA: Gaikindo Targetkan Jual 20 Ribu Mobil Listrik Hingga Akhir 2023

Pola perbaikan mobil pun berperan. Namun, pemilik mobil dapat memperpanjang umurnya dengan beberapa cara.

"Namun hal ini bisa berbeda antara satu mobil dengan mobil lainnya. Mesin yang berjalan di bawah kap mesin sudah menghasilkan panas tingkat tinggi."

"Ditambah mobil yang dipakai dalam kondisi cuaca panas terik, semakin tinggi ujian aki tersebut," dikutip dari laman auto2000. co.id.

Cara termudah untuk membuat aki mobil lebih awet adalah dengan rajin memanaskan mobil. Juga, memastikan kondisi aki selalu terpasang dengan baik pada klipnya.

Dengan begitu, mobil tidak akan mengalami korsleting. Periksa juga kondisinya secara berkala, terutama bagian-bagian yang mungkin mengalami korosi.

Tips terakhir adalah biasakan untuk selalu memastikan semua barang elektronik dan aksesori mobil dalam keadaan mati, sebelum meninggalkan mobil dalam jangka waktu yang lama. (*)

https://pinusi.com/pintomotif/rp200-juta-cukup-untuk-bikin-mobil-drift-bagi-pemula/

Editor: Yaspen Martinus

Tag

Terkini

UMB TALKS 2024: Meningkatkan Komunikasi untuk Mencapai Prestasi dan Tonggak Generasi Emas
UMB TALKS 2024: Meningkatkan Komunikasi untuk Mencapai Prestasi dan Tonggak Generasi Emas
PinNews | in 29 minutes
Ducati Lega dengan Adaptasi Cepat Marc Marquez pada Desmosedici GP25
Ducati Lega dengan Adaptasi Cepat Marc Marquez pada Desmosedici GP25
PinSport | in 26 minutes
Keunikan Gapura Chinatown Glodok Pancoran: Simbol Budaya Tionghoa di Jakarta
Keunikan Gapura Chinatown Glodok Pancoran: Simbol Budaya Tionghoa di Jakarta
PinRec | in 25 minutes
Kenapa WhatsApp Baru Rilis Fitur Draft? Ternyata Ini Alasannya!
Kenapa WhatsApp Baru Rilis Fitur Draft? Ternyata Ini Alasannya!
PinTect | in 19 minutes
Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 27 November, Pemerintah Jakarta Menerapkan Beberapa Kebijakan
Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 27 November, Pemerintah Jakarta Menerapkan Beberapa Kebijakan
PinNews | in 19 minutes
Kabar Baik: Alisson Becker Kembali Latihan Jelang Duel Southampton vs Liverpool
Kabar Baik: Alisson Becker Kembali Latihan Jelang Duel Southampton vs Liverpool
PinSport | 11 hours ago
Cara Pakai Share Loc di WhatsApp Biar Lokasi Terkini Kamu Selalu Update!
Cara Pakai Share Loc di WhatsApp Biar Lokasi Terkini Kamu Selalu Update!
PinTect | 11 hours ago
Timnas Indonesia Tampil Impresif di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bukti Underdog Bisa Menggebrak
Timnas Indonesia Tampil Impresif di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bukti Underdog Bisa Menggebrak
PinSport | 12 hours ago
Rekomendasi Wisata Air Terjun Pria Laot: Keindahan Alam yang Menyegarkan di Aceh
Rekomendasi Wisata Air Terjun Pria Laot: Keindahan Alam yang Menyegarkan di Aceh
PinRec | 12 hours ago
Rekomendasi Hotel Joylive BSD City: Tempat Hangout Seru dengan Nuansa Kekinian di BSD
Rekomendasi Hotel Joylive BSD City: Tempat Hangout Seru dengan Nuansa Kekinian di BSD
PinRec | 13 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta