Daftar Harga MG 4 EV yang Siap Meluncur di Indonesia

Oleh farizThursday, 15th June 2023 | 10:56 WIB
Daftar Harga MG 4 EV yang Siap Meluncur di Indonesia
MG 4 EV siap meluncur di Indonesia (Foto: Dok.MG)

PINUSI.COM - Kendaraan listrik yang dijual di Indonesia kini kembali naik daun. Kali ini Morris Garage (MG) resmi mengumumkan harga kendaraan listrik andalannya, MG 4 EV. Kini, setidaknya ada belasan model kendaraan listrik di Indonesia.

Harganya bervariasi, ada yang mulai dari 200 juta rupiah hingga mencapai miliaran rupiah. Indonesia memang tengah berada di era elektrifikasi kendaraan. Kendaraan listrik dianggap sebagai kendaraan ramah lingkungan.

Tapi EV masih dianggap mahal. Berbagai insentif juga ditawarkan untuk kendaraan listrik. Mulai dari pajak yang murah, tanpa biaya transfer, bahkan bebas ganjil-genap di Jakarta. Padahal, pemerintah sudah menawarkan insentif PPN untuk kendaraan listrik produksi dalam negeri. Namun, sebagian besar EV yang dijual di Indonesia masih diimpor secara utuh.

Meski begitu, konsumen di Indonesia saat ini memiliki banyak pilihan kendaraan listrik. Baru-baru ini, MG meluncurkan kendaraan listrik MG 4 EV. MG 4 EV disebut sebagai satu-satunya EV dengan teknologi penggerak roda belakang dan dibandrol dengan harga Rp 649,9 juta.

BACA LAINNYA: Wow! Motor Vespa Elettrica Masuk Indonesia Tahun Ini

Tidak apa-apa menginginkan EV untuk berkendara di dalam kota atau untuk jarak jauh ke luar kota. Berikut daftar harga kendaraan listrik di Indonesia:

1. Mercedes-Benz EQS: Rp 2.984.000.000-Rp 3.410.000.000

2. BMW i7: Rp 3.407.000.000

3. Jaguar i-Pace: Rp 2.959.000.000

4. Lexus UX300e: Rp 1.431.000.000

5. Hyundai Ioniq 5: Rp 748.000.000-Rp 859.000.000

6. MG 4 EV: 649,9 juta

7. DFSK Gelora E: Rp 350 juta-Rp 399 juta

8. Wuling Air ev: Rp 243 juta-Rp299,5 Juta


Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 7 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 7 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 7 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 7 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 6 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 6 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 6 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 6 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 6 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 4 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta