Hati-hati Ganti Kaca Film Wuling Binguo, Perhatikan Bagian Ini!

Oleh Ratsongko123Thursday, 22nd February 2024 | 04:30 WIB
Hati-hati Ganti Kaca Film Wuling Binguo, Perhatikan Bagian Ini!
Jika Pinusian pemilik Wuling Binguo, harap berhati-hati jika ingin mengganti kaca filmnya. Foto: PINUSI.COM/Ratsongko

PINUSI.COM - Jika Pinusian pemilik Wuling Binguo, harap berhati-hati jika ingin mengganti kaca filmnya.

Sebab, salah satu pemilik Binguo bernama Ryan di Madiun, Jawa Timur, mengalami masalah karena mengganti kaca film.

Yuk simak kejadiannya.

Jadi, sang pemilik melakukan penggantian kaca film, saat pemasangan bengkel yang melakukan instalasi juga sudah mengcover bagian dasbor dengan handuk dan plastik, agar air tidak rembes ke bagian elektrikal.

Namun, selang beberapa waktu ada notifikasi di spidometer P dan A dicoret, yang mengindikasikan adanya error di bagian elektrik parking brake dan auto hold-nya.

Tapi, kondisi ini tidak selalu terjadi, bahkan hal ini mempengaruhi perpindahan transmisi, hingga tidak bisa masuk ke posisi D, dan diam di posisi P.

Solusi perbaikan yang dilakukan oleh Wuling adalah mencopot bagian modul pengontrol yang basah, dan mengeringkannya.

Tidak ada penggantian komponen apa pun, serta Wuling tidak menarik biaya apa pun terhadap pemeriksaan ini.

Setelah perbaikan dilakukan, masalah pun teratasi dengan baik, dan sudah dilakukan tes jalan, semuanya berjalan normal kembali.

Jadi para pemilik Binguo, kalau mau mengganti kaca film, perhatikan bengkel yang melakukan instalasi agar tidak terjadi hal serupa ya. (*)

Terkini

IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | 6 hours ago
Batik Diklaim Milik  Malaysia, IShowSpeed: Batik Dari Indonesia
Batik Diklaim Milik Malaysia, IShowSpeed: Batik Dari Indonesia
PinTertainment | 6 hours ago
Hindari Makanan Ini Untuk Kalian yang Sedang Diet
Hindari Makanan Ini Untuk Kalian yang Sedang Diet
PinRec | 7 hours ago
Game Viral "Flappy Bird" Akan Hadir Kembali
Game Viral "Flappy Bird" Akan Hadir Kembali
PinTect | 7 hours ago
Apple Resmi Luncurkan iOS 18 dengan Segudang Fitur Baru: Apa Saja Fitur yang Menarik?
Apple Resmi Luncurkan iOS 18 dengan Segudang Fitur Baru: Apa Saja Fitur yang Menarik?
PinTect | 7 hours ago
30 Pemain Timnas Indonesia U-20 Siap Bertarung di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025
30 Pemain Timnas Indonesia U-20 Siap Bertarung di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025
PinSport | 8 hours ago
Sempat Jadi Barang Favorit Emak-Emak Indonesia, Kini Tupperware Resmi Ajukan Bangkrut
Sempat Jadi Barang Favorit Emak-Emak Indonesia, Kini Tupperware Resmi Ajukan Bangkrut
PinNews | 11 hours ago
Sosok Halil Fuad Alkatiri, Ayah dari Baim ' Cilik"
Sosok Halil Fuad Alkatiri, Ayah dari Baim ' Cilik"
PinTertainment | 12 hours ago
Pestapora 2024 Siap Hadir dengan Ratusan Penampil, Jangan Sampai Terlewat!
Pestapora 2024 Siap Hadir dengan Ratusan Penampil, Jangan Sampai Terlewat!
PinTertainment | 12 hours ago
Baim Cilik Puji Sang Kakak, Abay, yang Gantikan Peran Ayah di Hidupnya
Baim Cilik Puji Sang Kakak, Abay, yang Gantikan Peran Ayah di Hidupnya
PinTertainment | 13 hours ago