Punya Partner Baru, Marc Marquez Optimis Sambut MotoGP 2023

Oleh farizFriday, 24th March 2023 | 19:00 WIB
Punya Partner Baru, Marc Marquez Optimis Sambut MotoGP 2023

PINUSI.COM- Marc Marquez optimistis menyambut MotoGP 2023 yang akan dimulai pada 24 hingga 26 Maret.

Pembalap asal Spanyol itu sudah menjalani proses persiapan yang matang untuk membalap di MotoGP 2023.

Lintasan pertama yang harus ditaklukkan para pembalap MotoGP seri pertama adalah Sirkuit Internasional Algarve di Portimao, Portugal. Jelang berlangsungnya seri pertama MotoGP 2023, Marquez merasakan kegembiraan dalam menyambut musim baru.

Marc Marquez menceritakan proses persiapan yang dilakukannya bersama tim Repsol Honda. Banyak hal yang dilakukan oleh Marquez dan timnya, mulai dari data hingga yang lainnya.

Baca Lainnya : Pemerintah Larang Impor Pakaian Bekas, Maruf Amin: Kebersihannya Kurang, Industri Tekstil Kita Bisa Mati

Hasil pramusim Marc Marquez pada MotoGP 2023 di Portimao, Portugal, tidak memberikan catatan waktu terbaiknya.

Sang pembalap mencetak waktu tercepatnya di angka 1:38.778, dan membuatnya harus berada di tempat ke-14.

Di musim baru ini, Marc Marquez akan memiliki partner baru, yakni Joan Mir. MotoGP 2023 menjadi musim ke-11 baginya bersama tim Repsol Honda, sepanjang kariernya di balapan kuda besi tersebut. (*)

https://pinusi.com/pinsport/max-verstappen-difavoritkan-menang-lagi-di-arab-saudi/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | 31 minutes ago
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | an hour ago
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | 2 hours ago
Lebaran H+5, Taman Margasatwa Ragunan Diserbu Puluhan Ribu Pengunjung: Satwa Favorit Jadi Daya Tarik Utama
Lebaran H+5, Taman Margasatwa Ragunan Diserbu Puluhan Ribu Pengunjung: Satwa Favorit Jadi Daya Tarik Utama
PinNews | 4 hours ago
Timnas U-17 Indonesia Tundukkan Korea Selatan, Puncaki Grup C Piala Asia U-17 2025
Timnas U-17 Indonesia Tundukkan Korea Selatan, Puncaki Grup C Piala Asia U-17 2025
PinSport | 5 hours ago
Bingung Mau Beli iPhone 16 atau  iPhone 16 Plus, Ini Perbedaannya yang Paling Signifikan
Bingung Mau Beli iPhone 16 atau iPhone 16 Plus, Ini Perbedaannya yang Paling Signifikan
PinTect | 6 hours ago
Ini Syarat yang Diajukan Ridwan Kamil Jika Lisa Mariana Indin Tes DNA
Ini Syarat yang Diajukan Ridwan Kamil Jika Lisa Mariana Indin Tes DNA
PinTertainment | 6 hours ago
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta