Korea Open 2022: Fajar/Rian dan Jojo Tembus Final

Oleh adminnews2Saturday, 9th April 2022 | 23:52 WIB
Korea Open 2022: Fajar/Rian dan Jojo Tembus Final

PINUSI.COM, Korea- Dua wakil Indonesia berhasil lolos ke final Korea Open 2022. Laga final akan berlangsung pada, Minggu (10/04/2022).

Mereka yang lolos ke final adalah tunggal putra, Jonatan Christie. Serta ganda putra, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.

Di pertandingan final, Jojo akan berhadapan dengan wakil dari Hongkong, Weng Hong Yang. Kemudian Fajar/Rian melawan wakil tuan rumah, Kang Minhyuk/Seo Seungjae.

Sebelumnya di semifinal, Jojo mengalahkan wakil dari India. Bermain di Palma Indoor Stadium, Sabtu, (09/04/2022) Jojo menang 21-19 dan 21-6 atas Kindambi Srikanth.

Kemudian Fajar/Rian lolos ke final usai mengalahkan rekan senegaranya di semifinal. Fajar/Rian menang 21-12 dan 21-9 atas Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana.

Fajar/Rian merupakan juara Korea Open 2019. Sehingga di final nanti adalah kesempatan mereka untuk bisa mempertahankan gelar juara.

Pada tahun 2020 dan 2021 Korea Open tidak diselenggarakan. Hal itu karena adanya pandemi Covid-19.

Terkini

Link dan Susunan Pemain Indonesia U-20 Vs Timur Leste
Link dan Susunan Pemain Indonesia U-20 Vs Timur Leste
PinSport | Friday, 27th September 2024 | 20:12 WIB
Makna Lirik Lagu She Knows.- J.Cole, Berisi Skandal Puff Diddy ?
Makna Lirik Lagu She Knows.- J.Cole, Berisi Skandal Puff Diddy ?
PinTertainment | Friday, 27th September 2024 | 20:01 WIB
Kecelakaan dalam Latihan Bebas FP1 MotoGP Indonesia 2024: Miguel Oliveira Patah Pergelangan Tangan
Kecelakaan dalam Latihan Bebas FP1 MotoGP Indonesia 2024: Miguel Oliveira Patah Pergelangan Tangan
PinSport | Friday, 27th September 2024 | 15:50 WIB
Skandal Seks P. Diddy: Sejumlah Nama Besar Terlibat?
Skandal Seks P. Diddy: Sejumlah Nama Besar Terlibat?
PinTertainment | Friday, 27th September 2024 | 14:37 WIB
Xiaomi 14T Series Segera Hadir di Indonesia, Dilengkapi Dengan Kamera Lensa Summilux !
Xiaomi 14T Series Segera Hadir di Indonesia, Dilengkapi Dengan Kamera Lensa Summilux !
PinTect | Friday, 27th September 2024 | 11:35 WIB
Vadel Badjideh Tidak Hadiri Panggilan Polisi, Kuasa Hukum Sebut Alasan Kesehatan
Vadel Badjideh Tidak Hadiri Panggilan Polisi, Kuasa Hukum Sebut Alasan Kesehatan
PinTertainment | Friday, 27th September 2024 | 11:11 WIB
Penyanyi Bernadya Jadi Korban Pelecehan Online di TikTok, Ungkap Kekecewaannya
Penyanyi Bernadya Jadi Korban Pelecehan Online di TikTok, Ungkap Kekecewaannya
PinTertainment | Friday, 27th September 2024 | 10:55 WIB
Jadwal Motogp GP Mandalika, Surganya Para Riders
Jadwal Motogp GP Mandalika, Surganya Para Riders
PinSport | Friday, 27th September 2024 | 10:49 WIB
Polisi Imbau Warga Hapus Video dan Link Mesum Oknum Guru di Gorontalo
Polisi Imbau Warga Hapus Video dan Link Mesum Oknum Guru di Gorontalo
PinNews | Friday, 27th September 2024 | 10:42 WIB
Pertemuan Megawati dan Prabowo Semakin Dekat, Persiapan Sudah Matang
Pertemuan Megawati dan Prabowo Semakin Dekat, Persiapan Sudah Matang
PinNews | Friday, 27th September 2024 | 10:29 WIB