Link dan Susunan Pemain Indonesia U-20 Vs Timur Leste

Oleh PangeranFriday, 27th September 2024 | 20:12 WIB
Link dan Susunan Pemain Indonesia U-20 Vs Timur Leste
Timnas U-20 akan bertanding melawan Timur Leste ((Foto: Dok. PSSI))

PINUSI.COM - Timnas Indonesia U-20 telah merilis susunan pemain untuk laga Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 melawan Timor Leste U-20. Pertandingan akan berlangsung di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, pada Jumat, 27 September 2024, dengan kickoff dijadwalkan pukul 19.30 WIB. Bagi yang ingin menyaksikan, laga ini akan disiarkan secara langsung di SCTV dan juga bisa ditonton melalui live streaming di Vidio.

Dalam pertandingan ini, pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tidak banyak melakukan perubahan pada line-up. Hanya satu perubahan yang terjadi, di mana Mufly digantikan oleh Meshaal Hamzah Bashier di posisi bek. Sisa susunan pemain terlihat serupa dengan pertandingan sebelumnya melawan Maladewa.

Susunan Pemain Timnas Indonesia U-20:
Kiper: Ikram Algiffari
Bek: Kadek Arel, Muhammad Alfharezzi Buffon, Meshaal Hamzah Bashier, Dony Tri Pamungkas
Gelandang: Muhammad Iqbal, Arlyansyah Abdulmanan, Toni Firmansyah, Riski Afrisal
Striker: Aditya Warman, Jens Raven


Susunan Pemain Timor Leste U-20:Kiper: Pablo Macario
Bek: Joadzinho Cristiano Amaral, Aureo Viera Costa, Marques De Carvalho, Emidio Martins Braz
Gelandang: Leonio Quilton, Luis Berdila Da Silva, Palomito Antonio, Luis Figo Ribeiro
Striker: Alexandro Bahkito Lemos, Ricardo Rorinho Bianco

Laga ini menjadi penting bagi kedua tim dalam upaya mereka untuk meraih tiket menuju Piala Asia U-20. Diharapkan penampilan terbaik dari kedua tim untuk menciptakan pertandingan yang menarik dan berkualitas tinggi.

Terkini

Link dan Susunan Pemain Indonesia U-20 Vs Timur Leste
Link dan Susunan Pemain Indonesia U-20 Vs Timur Leste
PinSport | in 5 hours
Makna Lirik Lagu She Knows.- J.Cole, Berisi Skandal Puff Diddy ?
Makna Lirik Lagu She Knows.- J.Cole, Berisi Skandal Puff Diddy ?
PinTertainment | in 5 hours
Kecelakaan dalam Latihan Bebas FP1 MotoGP Indonesia 2024: Miguel Oliveira Patah Pergelangan Tangan
Kecelakaan dalam Latihan Bebas FP1 MotoGP Indonesia 2024: Miguel Oliveira Patah Pergelangan Tangan
PinSport | in 27 minutes
Skandal Seks P. Diddy: Sejumlah Nama Besar Terlibat?
Skandal Seks P. Diddy: Sejumlah Nama Besar Terlibat?
PinTertainment | an hour ago
Xiaomi 14T Series Segera Hadir di Indonesia, Dilengkapi Dengan Kamera Lensa Summilux !
Xiaomi 14T Series Segera Hadir di Indonesia, Dilengkapi Dengan Kamera Lensa Summilux !
PinTect | 4 hours ago
Vadel Badjideh Tidak Hadiri Panggilan Polisi, Kuasa Hukum Sebut Alasan Kesehatan
Vadel Badjideh Tidak Hadiri Panggilan Polisi, Kuasa Hukum Sebut Alasan Kesehatan
PinTertainment | 4 hours ago
Penyanyi Bernadya Jadi Korban Pelecehan Online di TikTok, Ungkap Kekecewaannya
Penyanyi Bernadya Jadi Korban Pelecehan Online di TikTok, Ungkap Kekecewaannya
PinTertainment | 4 hours ago
Jadwal Motogp GP Mandalika, Surganya Para Riders
Jadwal Motogp GP Mandalika, Surganya Para Riders
PinSport | 5 hours ago
Polisi Imbau Warga Hapus Video dan Link Mesum Oknum Guru di Gorontalo
Polisi Imbau Warga Hapus Video dan Link Mesum Oknum Guru di Gorontalo
PinNews | 5 hours ago
Pertemuan Megawati dan Prabowo Semakin Dekat, Persiapan Sudah Matang
Pertemuan Megawati dan Prabowo Semakin Dekat, Persiapan Sudah Matang
PinNews | 5 hours ago