Juara Liga Primer Inggris, Erling Haaland Seperti Mimpi

Oleh AndikaTuesday, 23rd May 2023 | 08:30 WIB
Juara Liga Primer Inggris, Erling Haaland Seperti Mimpi

PINUSI.COM - Manchester City keluar sebagai juara Liga Primer Inggris musim 2022-2023, usai Arsenal kalah dari Nottingham Forest, pada laga pekan ke-37.

The Gunners kalah 1-0 di City Stadium, Sabtu (20/5/2023).

Hasil tersebut membuat Arsenal mengoleksi 81 poin dari 37 pertandingan.

BACA LAINNYA: Paul Tierney Bakal Pimpin Laga Final Piala FA

Arsenal tertinggal empat poin dari Manchester City yang mengoleksi 85 poin dari 35 penampilan.

Dengan hanya satu pertandingan tersisa, armada Mikel Arteta tak akan bisa mengejar selisih poin The Citizens.

Usai merayakan gelar juara, sejumlah pemain City ditanya tentang bagaimana perasaan mereka menjuarai Liga Primer.

BACA LAINNYA: Carlo Ancelotti Bakal Tetap Latih Madrid: Tidak Seorang pun Meragukan Saya

Salah satu pemain The Citizens yang mendapat pertanyaan tersebut ialah Erling Haaland.

Bomber Timnas Norwegia itu bingung menjawabaya, sebab momen itu seperti mimpi baginya.

"Ini tidak nyata bagi saya, jujur. Saya tidak tahu harus berkata apa."

"Itu tidak nyata dan saya sangat senang! Ini adalah kenangan yang akan saya ingat selama sisa hidup saya. Luar biasa," tutur Haaland seperti dikutip dari Twitter City Xtra. (*)

https://pinusi.com/pinsport/kabar-atlet-pencak-silat-indonesia-dipaksa-wo-tuan-rumah-kamboja-pelatih-ungkap-kesepakatan/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
PinTertainment | Friday, 28th March 2025 | 08:32 WIB
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 15:04 WIB
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:27 WIB
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:11 WIB
Heboh!  Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
Heboh! Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:56 WIB
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:29 WIB
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
PinNews | Wednesday, 26th March 2025 | 15:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta