Indra Sjafri Ditunjuk Sebagai Pelatih Timnas Indonesia Ditargetkan Raih Medali Emas di SEA Games 2023

Oleh farizWednesday, 1st February 2023 | 17:54 WIB
Indra Sjafri Ditunjuk Sebagai Pelatih Timnas Indonesia Ditargetkan Raih Medali Emas di SEA Games 2023

PINUSI.COM - Pada gelar SEA Games 2023, Indra Sjafri ditunjuk sebagai pelatih Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-23. PSSI meminta Indra agar mampu meraih mendali emas pada pesta olahraga yang digelar di Kamboja tersebut. PSSI telah melakukan keputusan kepada Shin Tae-yong difokuskan untuk mengasuh Timnas Indonesia U-20 jelang Piala Dunia U-20 2023.

Keputusan PSSI menurunkan Indra Sjafri ditargetkan membawa timnas Indonesia U-23 meraih mendali emas. Pada sekian pertandingan ia lakukan bersama timnas Indonesia sebagai pelatih tidak berlangsung dengan lama.

BACA LAINNYA: Call of Duty 2 Akan Kembali Muncul Mode 1v1 Gulag: Warzone 2.0

Sekretaris Jenderal (Sekjen), Yunus Nusi mengatakan bahwa target emas tersebut adalah sesuai program Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) dan Komite Olimpiade Indonesia (KOI). PSSI mempercayakan Indra untuk memenuhi target tersebut.

Hal itu dikarenakan persiapan Timnas Indonesia U-23 jelang SEA Games 2023 sangat mepet. Namun, PSSI tetap yakin pada tangan dingin Indra. Pengalaman ia menyumbang perak pada SEA Games 2019 lalu dijadikan pertimbangan.

https://pinusi.com/pingaleri/viral-pasangan-menikah-di-kua-definisi-menikah-low-budget/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | in 3 hours
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 15 minutes
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | 2 hours ago
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | 2 hours ago
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | 2 hours ago
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | 2 hours ago
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | 2 hours ago
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | 2 hours ago
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | 3 hours ago
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | 3 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta