PINUSI.COM - Mega bintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo akan melanjutkan kariernya di Arab Saudi bersama Al-Nassr. Superstar Portugal menjadi pemain dengan gaji termahal, tiga kali lebih tinggi upahnya dari pada Lionel Messi.
Kepindahan Ronaldo terjadi tepat di akhir tahun 2022, yakni (31/12), atau sebelum jendela transfer dingin dibuka. Kedua pihak sepakat untuk memutuskan kontrak yang tersisa tujuh bulan.
BACA LAINNYA: Tragedi Kanjuruhan, Mahfud MD : Kerusuhan Kanjuruhan Bukan Pelanggaran HAM Berat
Kondisi ini, semua klub di dunia untuk merekrut pemain berusia 37 tahun itu secara cuma-cuma alias gratis, meski gaji yang diminta bakal selangit. Sebab Ronaldo masih ingin bermain di level teratas.
Sayangnya, tak ada minat dari klub-klub Eropa yang berani bayar dirinya termahal membuat menerima bergabung dengan Al-Nassr, ini akan pertama Cristiano Ronaldo di luar Eropa.
Kepindahan Ronaldo tak ada yang menyangka ke Al-Nassr, mendapatkan sebesar 200 juta euro (Rp3,3 triliun) pertahun membuatnya menjadi pemain dengan bayaran termahal sejagat.
Editor : Cipto Aldi