4 PEMAIN ARGENTINA MELANGGAR ATURAN, LAGA DIHENTIKAN

Oleh adminnewsMonday, 6th September 2021 | 16:47 WIB
4 PEMAIN ARGENTINA MELANGGAR ATURAN, LAGA DIHENTIKAN

Pertandingan Argentina vs Brasil tak lanjut lantaran pelanggaran aturan kesehatan timnas Argentina

Pinuis.com – Saat pertandingan Brasil vs Argentina berlangsung, sekelompok orang masuk ke arena pertandingan, mereka adalah Badan Pengawasan Kesehatan Nasional atau Anvisa, Senin (06/09/2021).

Padahal, pertandingan antara Brasil dan Argentina baru saja berlangsung selama enam menit di Stadion Neo Quimica Arena, Brasil.

Hal tersebut terjadi lantaran empat timnas Argentina yang melakukan serangkaian pelanggaran terkait kedatangannya di Brasil. Empat pemain timnas tersebut di antaranya adalah Giovani Lo Ceslo, Cristian Romero, Emiliano Buendia, dan Emiliano Martinez.

Melansir Super Esportes, empat pemain tersebut seharusnya menjalani karantina selama 14 hari setibanya di Brasil karena tercatat baru saja melakukan perjalanan ke Inggris dalam dua pekan terakhir. Peraturan ini juga berlaku untuk pendatang dari Afrika Selatan, Irlandia Utara, dan India.

Barra Torres
Barra Torres

“Diverivikasi melalui paspor, terlihat bahwa para pemain ini telah melewati Inggis”, ujar Barra Torres dari Anvisa.

Barra Torres juga mengatakan bahwa Anvisa telah meminta empat pemain timnas Argentina tersebut untuk menjalani karantina di Sao Paolo. Akan tetapi, keempatnya justru melanggar aturan dengan tetap berangkat ke Stadion Neo Quimica Arena, Brasil.

Anivsa mencapai di titik menghentikan pertandingan karena apa yang Anvisa imbau tidak terpenuhi. “Apa yang terjadi? Ini tidak terpenuhi, mereka tetap berangkat ke stadion. Dan tiba di stadion, mereka memasuki lapangan. Jadi ada serangkaian pelanggaran yang telah mereka lakukan”, jelas Barra Torres.

Selain itu, Anvisa juga menganggap bahwa situasi ini merupakan risiko kesehatan yang serius. Maka dari itu, Anvisa telah meminta otoritas kesehatan setepat untuk segera meentukan karantina bagi para pemain yang melanggar. (ndz)

Terkini

Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 7 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 6 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 6 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 6 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in 6 hours
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 5 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 5 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 5 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 5 hours
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
PinNews | in 5 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta