Striker Brentford Mendapat Serangan Rasisme Usai Laga Melawan Arsenal

Oleh fauzifTuesday, 14th February 2023 | 16:40 WIB
Striker Brentford Mendapat Serangan Rasisme Usai Laga Melawan Arsenal

PINUSI.COM - Brentford mengutuk "rentetan" pelecehan rasis yang dilayangkan kepada striker Ivan Toney di media sosial setelah dia mencetak gol penyeimbang.

Toney mencetak gol sundulan pada menit ke-74 dan berhasil menahan imbang pemimpin klasemen Arsenal dalam hasil imbang 1-1 Liga Premier pada Sabtu (11/2) lalu.

"Setelah pertandingan Brentford melawan Arsenal, Ivan Toney menerima rentetan pesan langsung yang kasar dan rasis melalui akun Instagram-nya," tulis statement Brentford, "Kami muak dan sedih karena Ivan harus berurusan dengan ini lagi."

Arsenal mengatakan mereka bekerja dengan Brentford untuk mengidentifikasi mereka yang terlibat. "Kami mendukung Ivan Toney," kata Arsenal.

https://twitter.com/Arsenal/status/1624785484411969539?ref_src=twsrc%5Etfw%7Ctwcamp%5Etweetembed%7Ctwterm%5E1624785484411969539%7Ctwgr%5E9f89c6f4a1cffee118f5ffeffef48f321c909129%7Ctwcon%5Es1_&ref_url=https%3A%2F%2Fwww.reuters.com%2Flifestyle%2Fsports%2Fbrentford-striker-toney-racially-abused-after-scoring-against-arsenal-2023-02-13%2F
Twitter.com/@Arsenal

BACA LAINNYA: Haaland Dipastikan Absen Saat Manchester City Kontra Arsenal

"Di Arsenal, kami mengutuk semua bentuk diskriminasi dan mengambil pendekatan tanpa toleransi. Kami akan menerapkan tindakan sekuat mungkin kepada siapa pun yang dapat kami identifikasi mengirim pesan kebencian."

Sebelumnya, Mikel Arteta sempat mempertanyakan keputusan wasit melalui VAR atas gol yang dicetak oleh Toney, menurutnya gol tersebut seharusnya dianulir karena offside.

https://pinusi.com/pinsport/real-madrid-berhasil-koleksi-5-piala-dunia-antar-klub/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 5 hours
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
PinSport | in 3 hours
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 3 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 2 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 2 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 2 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in an hour
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in an hour
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 35 minutes
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 34 minutes
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta