AC Milan Klub Serie A Paling Sibuk di Bursa Transfer Musim Panas Ini, Yakin Bisa Bawa Pulang Scudetto?

Oleh JC_AldiTuesday, 29th August 2023 | 19:00 WIB
AC Milan Klub Serie A Paling Sibuk di Bursa Transfer Musim Panas Ini, Yakin Bisa Bawa Pulang Scudetto?

PINUSI.COM - Jelang penutupan bursa transfer musim panas pada 1 September 2023, AC Milan menjadi salah satu klub yang terlihat paling sibuk mendatangkan pemain baru. 

Pada musim panas ini, AC Milan sudah mendatangkan delapan pemain dari berbagai macam klub. Hal tersebut dilakukan AC Milan guna memperkuat squad yang ada.

Berikut ini nama pemain yang didatangkan AC Milan pada bursa transfer musim panas ini: 

  1. Marco Sportiello, kiper yang didatangkan dari Atlanta  secara gratis;
  2. Luka Romero, pemain sayap yang didatangkan dari Lazio, juga secara gratis;
  3. Ruben Loftus-Cheek, gelandang tengah yang dibeli dari Chelsea seharga 16 juta euro;
  4. Noah Okafor, penyerang dari Salzburg yang dibanderol dengan harga 22 juta euro;
  5. Tijjani Reinjnders, pria berdarah Indonesia ini didatangkan dari AZ Alkmaar dengan banderol 19 juta euro;
  6. Cristian Pulisic, sama-sama didatangkan dari Chelsea bersama Ruben dengan banderol 22 juta euro;
  7. Yunus Musah yang diboyong dari Valencia dengan harga 20 juta euro; dan
  8.  Samuel Chuekwueze, sayap asal Nigeria yang diboyong dari Villareal dengan harga 20 juta euro.

Di antara rekrutan tersebut, dalam dua laga pertama, Cristian Pulisic dan Tijjani Reinjders menjadi yang paling menonjol.

BACA LAINNYA: Jadi Pemain Termahal Liga Inggris, Debut Moises Caicedo Bersama Chelsea Berujung Pahit

Total, AC Milan menghabiskan dana 90 juta Euro pada bursa transfer musim panas ini. 

Untuk menjaga keuangan klub, AC Milan juga melepas beberapa pemain, salah satunya Sandro Tonali yang dijual kepada Newcastle United dengan harga 80 juta euro.

Apakah dengan aktifnya AC Milan dalam bursa transfer musim panas kali ini AC Milan dapat membawa pulang Scudetto ke San Siro? Kita lihat saja ya. (*)

https://pinusi.com/romelu-lukaku-segera-tanda-tangan-kontrak-dengan-as-roma/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

HP Android Panas Banget? Begini Cara Mendinginkannya dengan Cepat dan Aman!
HP Android Panas Banget? Begini Cara Mendinginkannya dengan Cepat dan Aman!
PinTect | 2 hours ago
Prabowo Sebut Komitmen Investasi Rp294 Triliun Bentuk Optimisme Global Terhadap Indonesia
Prabowo Sebut Komitmen Investasi Rp294 Triliun Bentuk Optimisme Global Terhadap Indonesia
PinFinance | 2 hours ago
UMB TALKS 2024: Meningkatkan Komunikasi untuk Mencapai Prestasi dan Tonggak Generasi Emas
UMB TALKS 2024: Meningkatkan Komunikasi untuk Mencapai Prestasi dan Tonggak Generasi Emas
PinNews | Saturday, 23rd November 2024 | 19:49 WIB
Ducati Lega dengan Adaptasi Cepat Marc Marquez pada Desmosedici GP25
Ducati Lega dengan Adaptasi Cepat Marc Marquez pada Desmosedici GP25
PinSport | Saturday, 23rd November 2024 | 19:46 WIB
Keunikan Gapura Chinatown Glodok Pancoran: Simbol Budaya Tionghoa di Jakarta
Keunikan Gapura Chinatown Glodok Pancoran: Simbol Budaya Tionghoa di Jakarta
PinRec | Saturday, 23rd November 2024 | 19:45 WIB
Kenapa WhatsApp Baru Rilis Fitur Draft? Ternyata Ini Alasannya!
Kenapa WhatsApp Baru Rilis Fitur Draft? Ternyata Ini Alasannya!
PinTect | Saturday, 23rd November 2024 | 19:39 WIB
Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 27 November, Pemerintah Jakarta Menerapkan Beberapa Kebijakan
Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 27 November, Pemerintah Jakarta Menerapkan Beberapa Kebijakan
PinNews | Saturday, 23rd November 2024 | 19:39 WIB
Kabar Baik: Alisson Becker Kembali Latihan Jelang Duel Southampton vs Liverpool
Kabar Baik: Alisson Becker Kembali Latihan Jelang Duel Southampton vs Liverpool
PinSport | Saturday, 23rd November 2024 | 08:35 WIB
Cara Pakai Share Loc di WhatsApp Biar Lokasi Terkini Kamu Selalu Update!
Cara Pakai Share Loc di WhatsApp Biar Lokasi Terkini Kamu Selalu Update!
PinTect | Saturday, 23rd November 2024 | 08:35 WIB
Timnas Indonesia Tampil Impresif di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bukti Underdog Bisa Menggebrak
Timnas Indonesia Tampil Impresif di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bukti Underdog Bisa Menggebrak
PinSport | Saturday, 23rd November 2024 | 07:35 WIB
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta