Netizen Indonesia Labrak Akun Petenis yang Bikin Aldila-Kato Didiskualifikasi dari French Open 2023

Oleh AndikaWednesday, 7th June 2023 | 00:01 WIB
Netizen Indonesia Labrak Akun Petenis yang Bikin Aldila-Kato Didiskualifikasi dari French Open 2023

PINUSI.COM - Duet petenis Aldira Sujadi-Kato Miyu didiskualifikasi dari turnamen French Open 2023, menyusul protes dari pasangan Marie Bouzkova-Sara Sorebes Tormo.

Netizen Indonesia langsung beraksi keras atas inisiden tersebut.

Aldila-Kato kalah di babak ketiga French Open, Minggu (4/6/2023). Keduanya didiskualifikasi karena insiden yang tak disengaja.

BACA LAINNYA: Presale Tiket Indonesia Vs Argentina Ludes Dalam 12 Menit

Bola pukulan Kato tak sengaja mengenai gadis pemungut bola di seberang lapangan. Ball girl itu menangis terkan lemparan bola, sampai Kato datang dan meminta maaf padanya.

Federasi Tenis Internasional (ITF) memiliki aturan tentang perilaku pemain dan penyalahgunaan bola.

Salah satu aturannya adalah "melarang memukul bola dengan sengaja di luar batas, memukul bola secara berbahaya atau sembrono di dalam lapangan, atau memukul bola dengan ceroboh."

(Sumber: Tangkapan Layar)

Insiden ini berujung diskualifikasi Alidla Sutjiadi dan Miyo Kato, dan membuat netizen bereaksi keras.

Mereka tidak terima Aldila, petenis papan atas Indonesia, didiskualifikasi karena sesuatu yang tak disengaja.

Netizen Indonesia langsung melabrak akun Instagram Marie Bouzkova. Foto Buzkova yang diunggah jelang French Open 2023 pun dibanjiri ribuan komentar. (*)

https://pinusi.com/pinsport/karim-benzema-tinggalkan-real-madrid-klub-arab-saudi-disebut-jadi-destinasi-berikutnya/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta