Nama 4 Pemain Ini Resmi Dicoret Dari Timnas Voli Indonesia Jelang SEA V League 2023

Oleh sarahsalsabillaFriday, 21st July 2023 | 15:20 WIB
Nama 4 Pemain Ini Resmi Dicoret Dari Timnas Voli Indonesia Jelang SEA V League 2023

PINUSI.COM - Empat pemain resmi dicoret dari skuad Timnas Voli Putra Indonesia pada H-1 jelang tampil di SEA V League 2023 di Sentul, Bogor pada 21-23 Juli. yang dicoret adalah Shandy Akbar, Dedi Prasasti, Reihan Andiko, dan Daffa Naufal. Samsul menyebut pencoretan ini melalui proses yang matang.

Pencoretan tersebut diumumkan pelatih Jakarta LavAni Allo Bank 2023 yang ditugaskan tampil di SEA V League 2023 Samsul Jais, Kamis (20/7). Pencoretan ini dilakukan karena jumlah skuad maksimal hanya 14 pemain.

BACA LAINNYA : Lagi Viral di TikTok, Ini Penyebab dan Cara Mengatasi Pregnancy Nose

Dua pemain yang sebelumnya diragukan tampil, Dio Zulfikri dan Fahri Septian, dipastikan pulih. Karena itu kedua pemain tetap masuk dalam skuad final untuk kejuaraan level Asia Tenggara tersebut.

"Yang pertama, untuk saat ini tim LavAni kondisi sehat. Kita pastikan Dio dan Fahri bisa turun. Kondisi mereka sudah baik dan saya pastikan kita lawan Filipina siap memenangkan pertandingan," kata Samsul kepada CNNIndonesia.com, Kamis (20/7) malam WIB.

BACA LAINNYA : Disebut Lebih Menular, Ini Gejala Covid-19 Subvarian Omicron EU.1.1

Lawan pertama yang akan dihadapi Indonesia dalam ajang SEA V League 2023 adalah Filipina. Pertandingan ini akan berlangsung di Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Bogor pada Jumat (21/7) pukul 18.00 WIB.

https://pinusi.com/pintomotif/4-bahaya-mencampur-bbm-untuk-sepeda-motor/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 7 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 7 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 8 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 8 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 8 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 9 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 14 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 14 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 15 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB