Binaragawan Justyn Vicky Meninggal Tertimpa Barbel 210 Kilogram

Oleh sarahsalsabillaMonday, 24th July 2023 | 09:00 WIB
Binaragawan Justyn Vicky Meninggal Tertimpa Barbel 210 Kilogram

PINUSI.COM - Binaragawan Justyn Vicky meninggal saat mengangkat barbel seberat 210 kilogram, saat latihan di sebuah pusat kebugaran.

Dalam sebuah video, Justyn terlihat mencoba melakukan squat press, sebuah gerakan untuk meningkatkan kekuatan di bahu, lengan, serta otot kaki.

Dalam proses mengangkat beban tersebut, Justyn terlihat kesusahan berdiri tegak.

BACA LAINNYA: Apakah Buang Air Besar Teratur Setiap Hari Itu Normal? Ini Penjelasannya

Sosok yang juga merupakan selebgram tersebut lalu terjatuh. Barbel yang sedang ia coba angkat, juga jatuh mengenai bagian tengkuk.

Ada orang lain yang membantu Justyn, namun Justyn kehilangan keseimbangan dan terjatuh.

Detik melansir, kecelakaan yang terjadi di The Paradise Bali Gym pada 15 Juli 2023 itu, membuat Justyn mengalami patah leher.

BACA LAINNYA: Hati-Hati Sebelum Treatment,Kasus HIV Bisa Menyebar Lewat Vampir Facial

Ada pula tekanan kritis pada saraf vital yang terhubung ke jantung dan paru-paru.

Ia sempat dibawa ke rumah sakit, namun meninggal tak lama setelah operasi darurat.

Kecelakaan yang menimpa Justyn ini juga mendapat sorotan dari media asing seperti CNA dan Dailymail.

Justyn merupakan binaragawan yang pernah menjadi juara di ajang Muscle Beach Bali.

Setelah kejadian itu, banyak orang yang mengucapkan belasungkawa dan turut berduka atas kepergian Justyn, termasuk The Paradise Bali, tempat berlatih sekaligus bekerja sebagai personal trainer. (*)

https://pinusi.com/pinrec/lagi-viral-di-tiktok-ini-penyebab-dan-cara-mengatasi-pregnancy-nose/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | 13 hours ago
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta