Nottingham Forest Jadi Klub Liga Inggris yang Paling Banyak Kirim Pemain ke Piala Afrika 2023

Oleh fauzifThursday, 4th January 2024 | 05:30 WIB
Nottingham Forest Jadi Klub Liga Inggris yang Paling Banyak Kirim Pemain ke Piala Afrika 2023
Piala Afrika 2023 akan berlangsung dari 13 Januari hingga 11 Februari 2024 di Pantai Gading. Foto: Eurosport

PINUSI.COM - Nottingham Forest mengirimkan lebih banyak pemain ke Piala Afrika (AFCON) 2023, daripada klub lain di Liga Primer Inggris.

Enam pemain Nottingham Forest bakal bermain di turnamen terakbar di Benua Afrika itu, yakni Serge Aurier, Willy Boly, Ibrahim Sangare (semuanya dari Pantai Gading), Moussa Niakhate, Sheikh Kouyate (keduanya dari Ghana), dan Ola Aina (Nigeria).

Piala Afrika 2023 akan berlangsung pada 13 Januari hingga 11 Februari 2024 di Pantai Gading.

Juara Piala Afrika sebelumnya adalah Senegal, yang mengalahkan Mesir di final CAN 2021 (0-0 dalam waktu reguler, 4-2 dalam adu penalti).

Mesir memegang rekor kemenangan terbanyak di Piala Afrika, setelah menjadi juara tujuh kali dalam sejarahnya.

Melansir Dailysports, sebelumnya ada laporan yang mengindikasikan seluruh staf pelatih tim nasional Senegal belum menerima gaji mereka selama beberapa waktu. (*)

Terkini

Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather"  Billie Eilish
Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather" Billie Eilish
PinTertainment | 14 hours ago
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
PinTertainment | Friday, 20th September 2024 | 16:27 WIB
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
PinSport | Friday, 20th September 2024 | 15:31 WIB
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
PinNews | Friday, 20th September 2024 | 15:22 WIB
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
PinNews | Friday, 20th September 2024 | 11:35 WIB
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
PinTertainment | Friday, 20th September 2024 | 10:51 WIB
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
PinTertainment | Friday, 20th September 2024 | 10:26 WIB
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 19:17 WIB
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | Thursday, 19th September 2024 | 19:11 WIB
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 18:50 WIB