KPK Bakal Periksa Ahmad Syahroni dan Nayunda Nabila Sebagai Saksi di Kasus SYL

Oleh wisnuhasanuddinMonday, 27th May 2024 | 05:00 WIB
KPK Bakal Periksa Ahmad Syahroni dan Nayunda Nabila Sebagai Saksi di Kasus SYL
Bendahara Umum Partai Nasdem sekaligus Wakil Komisi III DPR Ahmad Sahroni, serta Nayunda Nabila, akan hadir dalam sidang lanjutan kasus gratifikasi SYL pada Rabu (29/5/2024). Foto: INSTAGRAM@AHMADSAHRONICENTER

PINUSI.COM - Bendahara Umum Partai Nasdem sekaligus Wakil Komisi III DPR Ahmad Sahroni, serta biduan Nayunda Nabila, akan hadir dalam sidang lanjutan kasus gratifikasi SYL pada Rabu (29/5/2024).

“Persidangan SYL besok, jaksa telah memanggil beberapa orang saksi, di antaranya Nayunda Nabila, dan beberapa pihak lainnya."

"Termasuk juga saksi di luar berkas perkara yang dihadirkan, yaitu anggota DPR atas nama Ahmad Sahroni,” kata Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri.

Ali berharap para saksi lainnya dapat hadir dalam sidang lanjutan kasus Syahrul Yasin Limpo (SYL).

“Kami juga berharap saksi-saksi lainnya nanti bisa hadir sesuai surat panggilan yang sudah dikirimkan oleh tim Jaksa KPK,” ujarnya.

Sebelumnya, KPK telah menghadirkan keluar mantan Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL), mulai dari istrinya, Ayun Sri Harahap; anaknya, Kemal Redindo Syahrul; serta cucunya, Andri Tenri Bilang Radisyah atau akrab dipanggil Bibie. (*)

Terkini

Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
Presiden Prabowo Bertemu Larry the Cat di Downing Street London
PinNews | in 6 hours
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
Teknologi Mesin Nissan GT-R Akan Digunakan untuk Model Baru: Siap Hadirkan Kejutan!
PinTect | in 6 hours
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
Daftar Pemenang FFI 2024, Dari Agus Ringgo Sampai Film Agak Lain
PinTertainment | in 6 hours
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
Momen Haru di Pemakaman Liam Payne, Zayn Malik Bersatu Kembali dengan Mantan Rekan One Direction
PinTertainment | in 6 hours
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
Momen Hangat Presiden Prabowo Ingatkan Para Menteri Untuk Pakai Mantel Di Inggris Agar Tidak Sakit
PinNews | in 6 hours
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
Kejagung Hadirkan Lima Saksi Ahli dalam Sidang Praperadilan Tom Lembong
PinNews | in 6 hours
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
Polri Tindak 85 Influencer yang Diduga Promosikan Judi Online
PinNews | in 6 hours
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
Viviz Akan Hadri di Motionime Festival Tanggal 7-8 Desember Nanti
PinTertainment | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
Rekomendasi Hotel Jakarta! Starlet Hotel BSD City: Tempat Menginap Nyaman dengan Nuansa Modern yang Bikin Betah
PinRec | in 6 hours
Leroy Sane Dilirik MU dan Arsenal, Masa Depan di Bayern Masih Abu-Abu
Leroy Sane Dilirik MU dan Arsenal, Masa Depan di Bayern Masih Abu-Abu
PinSport | in 6 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta