5 Promo Menarik Akhir Tahun di Ancol, Lihat Burung Hingga Aneka Hewan Laut

Oleh ragildwisetyaSaturday, 9th December 2023 | 22:00 WIB
5 Promo Menarik Akhir Tahun di Ancol, Lihat Burung Hingga Aneka Hewan Laut
Memasuki akhir tahun 2023, banyak promo bertebaran, salah satunya Ancol. Foto: unsplash/mendy revanus

PINUSI.COM - Memasuki akhir tahun 2023, banyak promo bertebaran, dari restoran hingga tempat wisata.

Salah satu tempat wisata yang juga menebar promo akhir tahun adalah Ancol. 

Dikutip dari laman Ancol, berikut ini promo yang bisa Pinusian coba di Bulan Desember 2023:

1. Jakarta Bird Land mulai Rp45 ribu per orang

Buat Pinusian yang suka melihat burung-burung, datang bersama keluarga ke sini adalah pilihan cocok.

Dengan promo sampai 15 Desember 2023, Pinusian akan disuguhi spesies burung khas Indonesia hingga mancanegara.

2. Berenang bertiga mulai Rp50 ribu

Berenang di Atlantis Ancol untuk 3 orang hanya Rp50 ribu di hari biasa, dan Rp70 ribu di hari libur.

Promo ini berlaku hingga 15 Desember 2023. Jadi, pastikan Pinusian datang bersama orang terdekat untuk menikmati promo ini. 

3. Paket bertiga Samudra Ancol mulai Rp55 ribu per orang

Promo ini hanya berlaku sampai 15 Desember 2023, dengan menikmati keindahan satwa laut dan berinteraksi sekaligus melihat atraksi hewan-hewan.

Promo Rp55 ribu berlaku di hari biasa, sedangkan hari libur Rp75 ribu.

4. Hemat bertiga jelajah dunia Sea World Ancol mulai dari Rp70 ribu

Jika berkunjung ke Sea World, ada mobil yang dimodifikasi sebagai akuarium untuk ikan kecil.

Salah satu pentolan satwa laut yang bisa ditemui di sini adalah Sharky si hiu dan Ray si ikan pari. 

Promo ini berlaku hingga 15 Desember 2023, dengan harga tiket Rp70 ribu di hari biasa, dan Rp85 ribu pada hari libur. 

5. Bertiga ke Dufan mulai Rp165 ribu

Promo Dufan bertiga mulai dari Rp165 ribu di hari biasa, dan Rp200 ribu di hari libur. (*) 

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 7 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 7 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 7 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 7 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 7 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 7 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 7 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 6 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 6 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 4 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta