SUDAH LAKUKAN 3 CARA INI UNTUK MEMPERTAHANKAN HUBUNGAN?

Oleh adminnewsWednesday, 14th July 2021 | 15:20 WIB
SUDAH LAKUKAN 3 CARA INI UNTUK MEMPERTAHANKAN HUBUNGAN?

Pinusi.com – Kita semua pasti memiliki perasaan akan kebutuhan hubungan. Hal ini termasuk pada hubungan keluarga, persahabatan, kebutuhan kasih sayang,dukungan, dan pastinya hubungan percintaan.

Maksud dari kebutuhan hubungan adalah semua hal yang tidak bisa kita berika kepada diri sendiri, dan bergantung pada orang lain yang mampu membantu menyediakannya untuk kita. Terapi psikoanalitik menyebutnya “kebutuhan ketergantungan” karena untuk memenuhinya kita bergantung pada orang lain.

Saat kita lahir, memang pada dasarnya kita membutuhkan orang lain untuk memenuhi kebutuhan, kecuali oksigen. Dan seiring berjalannya waktu dan bertambahnya umur kita pun mencari orang terkasih selain keluarga dan teman untuk memenuhi kebutuhan tersebut.

Melansir Your Tango, dalam menjalin sebuah hubungan percintaan, ada tiga hal dasar yang harus kita miliki untuk mempertahankan hubungan tersebut. Dan ini tiga cara mempertahan hubungan.

Rasa Memiliki

Foto Ilustrasi Sepasang kekasih yang berbahgia sambil tersenyum bersama

Dalam menjalin sebuah hubungan, kita harus punya rasa memiliki, penerimaan, dan afilasi. Dengan adanya rasa memiliki maka kamu dan pasangan akan merasakan kepuasan, kehangatan, dan keamanan.

Kasih Sayang (Verbal dan Non Verbal)

Foto Ilustrasi Sepasang kekasih yang sedang berbincang sambil bertatapan

Tentu selain rasa memiliki, kasih sayang sangat dibutuhkan dalam menjalin dan mempertahankan sebuah hubungan. Tanpa adanya kasih sayang maka tidak aka nada kehangatan dan kebahagiaan. Setiap orang memiliki caranya sendiri untuk menunjukkan kasih sayang, bisa lewat kata – kata  atau verbal dan bisa lewat perlakuan dan sentuhan fisik.

Ada orang yang senang menunjukkan kasih sayang mereka dengan kata – kata seperti “Aku sayang kamu” atau “Senang bisa memiliki kamu di dalam hidupku”.

Dan ada yang menunjukkan kasih sayangnya dengan  perlakuan manis seperti memberi pelukan hangat, atau melayani sang pasangan.

Itulah uniknya kasih sayang.  Ia bisa berwujud apapun.

Dukungan dan Validasi Emosional

Foto Ilustrasi Sepasang kekasih di pinggir jalan yang saling berpelukan dan tersenyum.

Hal ini tentu penting. Orang yang sedang berada dalam masa sulit sangat membutuhkan dukungan secara emosional dan senang mendapatkan validasi atau perhatian dari pasangan.

Biasanya pasangan yang mampu memberikan hal ini bisa menjadi berbagai sosok. Bisa menjadi teman yang baik dengan berbagi kehidupan sehari-hari, menjadi pendengar yang baik, dan tentu memberikan kasih sayang verbal dan non verbal.

Jika hubungan kita sehat dengan pasangan, maka hal – hal ini biasa untuk dilakukan dan memang merasa membutuhkan satu sama lain. Karena saat salah satu merasa tidak terpenuhi perasaannya, atau merasa tidak puas, maka akan membawa hubungan kita ke perpisahan.

Itu dia tiga cara mempertahankan hubungan. Cara ini tidak hanya berlaku untuk pasangan, kamu juga bisa melakukannya bersama keluarga dan sahabat.

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | in 7 hours
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 4 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 2 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in an hour
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in an hour
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in an hour
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in an hour
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in an hour
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in an hour
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in an hour
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta