Tips Bawa Hewan Peliharaan Saat Bepergian Jauh

Oleh SuneniWednesday, 22nd March 2023 | 13:00 WIB
Tips Bawa Hewan Peliharaan Saat Bepergian Jauh

PINUSI.COM - Buat para pecinta hewan yang ingin bepergian jauh dan memiliki hewan peliharaan seperti kucing dan anjing, mungkin tidak akan tega dan khawatir meninggalkannya sendirian di rumah.

Biaya penitipan hewan tidak semua terjangkau, maka dari itu, yuk cek tips bawa hewan peliharaan saat perjalanan jauh.

Periksa ke dokter hewan

Sebelum mengajaknya pergi, periksakan dulu kesehatannya. Bisa saja hewan peliharaan butuh vaksin tambahan atau sertifikat kesehatan untuk bepergian antar kota.

BACA LAINNYA: Barang Ini Wajib Dibawa Saat Traveling!

Gunakan keranjang hewan yang nyaman

Usahakan untuk menempatkan hewan di tempat yang nyaman. Saat ini terdapat kandang atau travel bag yang bisa disesuaikan dengan ukuran dan ruang gerak.

Siapkan perlengkapan perjalanan hewan

Pastikan kamu membawa perbekalan yang cukup untuk melakukan perjalanan jauh, seperti makanan, air, obat-obatan, vitamin, dan sebagainya.

Siapkan alas untuk tempat tidur sementara

Alas yang nyaman dan empuk tidak selalu harus beli, kamu bisa siapkan selimut atau handuk bekas untuk ditempatkan di dalam keranjang hewan.

BACA LAINNYA: Mata Merah usai Berenang, Bahayakah?

Luangkan waktu untuk bermain dan buang air

Berhentilah sesekali untuk memberi hewan peliharaan kesempatan untuk meregangkan tubuh, berjalan, dan buang air. (*)

https://pinusi.com/pingaleri/hewan-mematikan-itu-bernama-gyra/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
PinSport | 3 hours ago
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
PinTect | 3 hours ago
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
PinTect | 3 hours ago
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
PinSport | 3 hours ago
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
PinSport | 3 hours ago
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
Memori HP Penuh? Begini Cara Gampang Biar HP Nggak Lemot Lagi!
PinTect | 4 hours ago
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
Karir Herve Renard Terancam! Usai Arab Saudi Tumbang dari Indonesia
PinSport | 4 hours ago
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
Rekomendasi Hotel! Grand Zuri by ZHM: Pengalaman Menginap Mewah dengan Sentuhan Elegan
PinRec | 4 hours ago
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
Meriah Banget! Peluncuran Global Oppo Find X8 Series di Bali Jadi Pusat Perhatian Dunia
PinTect | 5 hours ago
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro Resmi Meluncur, HP Gaming Sultan Mulai dari Rp 15 Jutaan!
PinTect | 5 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta