Kapan Anak Harus Tidur Sendiri? Orang Tua Wajib Tahu!

Oleh SuneniFriday, 17th March 2023 | 11:20 WIB
Kapan Anak Harus Tidur Sendiri? Orang Tua Wajib Tahu!

PINUSI.COM - Melatih anak untuk tidur sendiri memang tidak mudah. Para orang tua biasanya membiarkan anak mereka tidur bersama hingga anak cukup besar, hal ini tentunya tidak baik untuk anak dan orang tua. Jadi, kapan waktu yang tepat untuk membiasakan anak tidur sendiri?

Pada usia 6 bulan atau 1 tahun, anak disarankan untuk tidur di ruangan yang sama bersama orang tua, tapi di tempat tidur yang berbeda (room sharing). Biasakan untuk menggunakan tempat tidur khusus anak. Hal ini bertujuan untuk mengurangi risiko terjadinya kematian mendadak (SIDS).

BACA LAINNYA: Trik Mengajarkan Anak Rajin Gosok Gigi

Namun jika kondisi tidak memungkinkan dan alasan lain untuk memudahkan proses menyusui, orang tua bisa tidur bersama anak selama masa menyusui, yaitu usia 2 tahun.

Setelah itu, sebaiknya mulai dilatih tidur sendiri. Berikan pengertian kalau dia sudah besar dan harus belajar mandiri. Temani dan lakukan secara konsisten agar si Kecil terbiasa. Jika tidak, maka anak akan cenderung bergantung pada orang tua.

Jadi, tetaplah sabar dan konsisten ya, Moms.

https://pinusi.com/pinhealth/cara-mengatasi-si-kecil-cemburu-pada-adik-baru/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta