Isyaratkan Nasdem Bakal Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Surya Paloh: Kita Harus Tutup Buku Lama dan Buka Lembaran Baru

Oleh wisnuhasanuddinTuesday, 23rd April 2024 | 16:00 WIB
Isyaratkan Nasdem Bakal Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Surya Paloh: Kita Harus Tutup Buku Lama dan Buka Lembaran Baru
Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh memberikan sinyal kuat akan berkoalisi dengan pemerintahan Prabowo-Gibran. Foto: INSTAGRAM@SURYAPALOH

PINUSI.COM - Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh memberikan sinyal kuat akan berkoalisi dengan pemerintahan Prabowo-Gibran, dan meninggalkan Anies Baswedan.

Sinyal tersebut terlihat saat konferensi pers, usai putusan Mahkamah Konstitusi terkait sengketa Pilpres 2024. 

Surya Paloh mengatakan pihaknya akan membuka lembaran baru dan menutup lembaran lama.

"Maka wajar kita semua harus ibarat menutup buku lama dan membuka lembaran baru, Indonesia butuh spirit ini," katanya.

Surya Paloh juga menuturkan, Partai Nasdem akan tetap menjaga stabilitas nasional, karena perpecahan menjadi ancaman Indonesia pada saat ini.

Saat ditanya apakah pihaknya akan merapat ke Prabowo-Gibran, Surya Paloh mengakui akan mempertimbangkannya.

"Kalau ada usulan kami pertimbangkan juga, kalau ada usulan lain apa yang lebih baik bagi Nasdem," ujarnya.

Nasdem menjadi partai pertama yang mengusung Anies Baswedan menjadi capres pada Pemilu 2024. (*)

Terkini

Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 7 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 7 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 7 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 5 hours
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
Calvin Verdonk, Pilar Kokoh di Balik Kemenangan Timnas Indonesia
PinSport | in 3 hours
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Pep Guardiola Hingga 2027
PinSport | in 2 hours
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
Persebaya Siap Jamu Persija, Paul Munster Ketakutan Dengan Rizky Ridho
PinSport | in 2 hours
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
Hotel Santika Premiere ICE BSD City: Penginapan Mewah dengan Nuansa Modern di Tengah Kota
PinRec | in 2 hours
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
Timnas Futsal Putri Indonesia Sukses Juara Ke 3 Di Ajang Piala AFF 2024
PinSport | in 2 hours
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
Thom Haye Terpukau dengan Atmosfer SUGBK: Sulit Dijelaskan!
PinSport | in an hour
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta