Ingatkan Generasi Muda, Menteri PUPR : Jangan Cita Cita Jadi Orang Kaya

Oleh wisnuhasanuddinThursday, 29th December 2022 | 10:38 WIB
Ingatkan Generasi Muda, Menteri PUPR : Jangan Cita Cita Jadi Orang Kaya

PINUSI.COM - Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono saat tengah aktivitasnya dalam memimpin berbagai pembangunan infrastruktur di Indonesia, ia mengingatkan generasi muda untuk tidak berambisi menjadi kaya, Rabu (28/12/2022).

"Jangan pernah bercita-cita menjadi orang kaya atau pejabat. Tapi bercita-citalah menjadi orang yang profesional dan dibutuhkan masyarakat,” pesan Menteri Basuki

Hal tersebut Basuki sampaikan saat menerima kunjungan 7 siswa SMA Taruna Nusantara di Kantor Kementerian PUPR.

"Semoga hal-hal baik yang sudah saya dan teman-teman PUPR lakukan bisa menjadi contoh dan teladan bagi para Taruna Nusantara," tambahnya.

https://pinusi.com/pinnews/anggota-komisi-vii-dpr-ri-dukung-keputusan-pemerintah-menolak-larangan-wto-terkait-larangan-hilirisasi-nikel/

Terkini

BNPB Bangun 442 Hunian Sementara untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi
BNPB Bangun 442 Hunian Sementara untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi
PinNews | in 7 hours
Kemendikdasmen Targetkan Keputusan Zonasi PPDB pada Februari 2025
Kemendikdasmen Targetkan Keputusan Zonasi PPDB pada Februari 2025
PinNews | in 6 hours
Cara Aktifkan Pembayaran QRIS GoPay, Gampang dan Cepat Banget!
Cara Aktifkan Pembayaran QRIS GoPay, Gampang dan Cepat Banget!
PinTect | in 6 hours
HP Android Panas Banget? Begini Cara Mendinginkannya dengan Cepat dan Aman!
HP Android Panas Banget? Begini Cara Mendinginkannya dengan Cepat dan Aman!
PinTect | 10 hours ago
Prabowo Sebut Komitmen Investasi Rp294 Triliun Bentuk Optimisme Global Terhadap Indonesia
Prabowo Sebut Komitmen Investasi Rp294 Triliun Bentuk Optimisme Global Terhadap Indonesia
PinFinance | 10 hours ago
UMB TALKS 2024: Meningkatkan Komunikasi untuk Mencapai Prestasi dan Tonggak Generasi Emas
UMB TALKS 2024: Meningkatkan Komunikasi untuk Mencapai Prestasi dan Tonggak Generasi Emas
PinNews | Saturday, 23rd November 2024 | 19:49 WIB
Ducati Lega dengan Adaptasi Cepat Marc Marquez pada Desmosedici GP25
Ducati Lega dengan Adaptasi Cepat Marc Marquez pada Desmosedici GP25
PinSport | Saturday, 23rd November 2024 | 19:46 WIB
Keunikan Gapura Chinatown Glodok Pancoran: Simbol Budaya Tionghoa di Jakarta
Keunikan Gapura Chinatown Glodok Pancoran: Simbol Budaya Tionghoa di Jakarta
PinRec | Saturday, 23rd November 2024 | 19:45 WIB
Kenapa WhatsApp Baru Rilis Fitur Draft? Ternyata Ini Alasannya!
Kenapa WhatsApp Baru Rilis Fitur Draft? Ternyata Ini Alasannya!
PinTect | Saturday, 23rd November 2024 | 19:39 WIB
Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 27 November, Pemerintah Jakarta Menerapkan Beberapa Kebijakan
Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 27 November, Pemerintah Jakarta Menerapkan Beberapa Kebijakan
PinNews | Saturday, 23rd November 2024 | 19:39 WIB
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta