CEO YouTube Susan Wojcicki Mengundurkan Diri

Oleh CarrisaeltrFriday, 17th February 2023 | 15:44 WIB
CEO YouTube Susan Wojcicki Mengundurkan Diri

PINUSI.COM - Salah satu CEO YouTube setelah menjabat selama sembilan tahun akhirnya resign dan akan digantikan oleh Neal Mohan yang sebelumnya adalah wakil CEO YouTube.

Dalam memo yang dikirimkan untuk seluruh karyawannya, Wojcicki memaparkan alasan yang membuat dia mengundurkan diri. Karena ingin memulai lembaran baru dengan fokus pada keluarga, kesehatan, proyek personal yang diminati.

Pada masa ia masih menjadi seorang CEO di YouTube, Wojcicki sudah menunjukkan performa baik dan kinerja yang sangat menjanjikan untuk perusahaannya.

BACA LAINNYA : Mengenal Teknologi i-VTEC Pada Mobil Honda

YouTube memiliki kontribusi yang penting sekali untuk bisnis Google dan Alphabet (salah satu perusahaan induk yang menaungi Google, YouTube dan lain lain).

Wojcicki sudah mengabdi pada perusahaan selama 25 tahun dan sebelum menjadi CEO YouTube, ia juga memulai karirnya dengan menjadi divisi marketing di Google dan membantu mengembangkan bisnis periklanan digitalnya.

Kepergian Wojcicki dari CEO YouTube jadi makna yang simbolis mendalam untuk Google dan dunia teknologi secara umum. Karena bertahun-tahun dia jadi salah satu dari sedikitnya perempuan yang bekerja di perusahaan raksasa teknologi.

https://pinusi.com/pintect/iphone-14-pro-max-ternyata-cuma-rp-7-juta-an/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 6 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 4 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 4 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 4 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 4 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 4 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 4 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 4 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 3 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta