Bos Rokok Gudang Garam, Susilo Wonowidjojo Bukan Kali Pertama Tersandung Kasus

Oleh wisnuhasanuddinTuesday, 7th February 2023 | 12:37 WIB
Bos Rokok Gudang Garam, Susilo Wonowidjojo Bukan Kali Pertama Tersandung Kasus

PINUSI.COM - Pemilik PT Perusahaan Roko Tjap Gudang Garam Tbk atau dikenal gudang garam, Susilo Wonowidjojo digugat oleh PT Bank OCBC NISP Tbk (NISP) karena tidak membayar hutang, Senin (06/02/2023).

Bos gudang garam ini, tersandung kasus hutang kepada PT Bank OCBC NISP Tbk (NISP) senilai Rp232 miliar. Dalam gugatan tersebut, pihak Bank OCBC NISP meminta ganti rugi sebesar Rp1,24 triliun.

BACA LAINNYA: Bos Gudang Garam Digugat Atas Dugaan Penipuan dan Pencucian Uang

Namun Susilo Wonowidjojo bukan kali pertama terlibat dalam kasus, sebelumnya ia juga pernah digugat oleh Bank Mega.

Dimana Bank Mega menggugat perdata Susilo Wonowidjojo atas dugaan perbuatan melawan hukum. Pihak Bank Mega mengaku sudah dirugikan senilai Rp112 miliar lebih oleh pemilik pabrik rokok tersebut.

https://pinusi.com/pinnews/edi-santoso-model-bungkus-rokok-gudang-garam-protes-gegara-ditipu/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 6 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 6 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 6 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 6 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 6 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 6 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 6 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 6 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 3 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta