DPC Nderek Guru Kabupaten Bekasi Yakin Prabowo-Gibran Raih Suara 60 Persen di Pilpres 2024

Oleh IrwanHSSaturday, 10th February 2024 | 23:00 WIB
DPC Nderek Guru Kabupaten Bekasi Yakin Prabowo-Gibran Raih Suara 60 Persen di Pilpres 2024
Pimpinan dan anggota DPC Nderek Guru Kabupaten Bekasi hadiri kampanye akbar Prabowo-Gibran di SUGBK, Sabtu (10/2/2024). Foto: PINUSI.COM/Irwan HS

PINUSI.COM - Pasangan calon nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menggelar kampanye akbar bertajuk Pesta Rakyat, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (10/2/2024)

Habib Muhammad Rizal, pembina Relawan DPC NDARU Kabupaten Bekasi mengatakan, pihaknya datang ke SUGBK untuk memeriahkan pesta demokrasi.

"Kita ini hanya Relawan Nderek Guru, yaitu guru kita Habib Luthfi."

"Menurut saya Prabowo itu sosok yang istimewa, lebih NKRI dan berkebangsaan."

"Satu-satunya sosok yang masih punya jiwa NKRI."

"Menurut kami Pak Prabowo akan mendapat suara sekitar 60% lebih di Pilpres 2024. Minimalnya 53%," bebernya.

Menurut Rizal, program yang ditawarkan semua paslon baik, tergantung apakah program itu dijalankan atau tidak."

"Kita berharap semua program itu berjalan."

"Yang hadir di GBK kuota peserta kita 6.000 orang."

"Kalau peserta diseluruh Indonesia itu 500.000 orang."

" Nderek Guru sudah terbentuk di 20 provinsi."

"Kita hanya ikut arahan guru, yang penting demokrasi berjalan lancar dan rakyat sejahtera," beber Rizal. (*)

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 3 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 3 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 3 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 3 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 4 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 4 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 9 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 10 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 10 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB