Perhimpunan Pendidikan dan Guru Tolak Rencana Program Makan Siang Gratis Pakai Dana BOS

Oleh wisnuhasanuddinSunday, 3rd March 2024 | 13:00 WIB
Perhimpunan Pendidikan dan Guru Tolak Rencana Program Makan Siang Gratis Pakai Dana BOS
Instagram/airlanggahartarto

PINUSI.COM - Baru baru ini dana bantuan operasional sekolah (BOS) menjadi sorotan publik, sebab dana ini menjadi opsi sebagai sumber anggaran makan siang gratis di sekolah.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan, dana BOS menjadi opsi sumber dana anggaran program makan siang yang diusung oleh paslon Prabowo-Gibran.

"Karena model untuk SD dan SMP kita relatif punya sistem, punya anggaran, salah satunya melalui BOS, secara spesifik itu bisa dibuat," ucap Airlangga Hartarto.

Namun, program makan siang gratis yang dananya bersumber dari BOS menuai pro dan kontra.

Salah satunya, Perhimpunan Pendidikan dan Guru (P2G) menekankan pemerintah melaksanakan program makan siang gratis, tidak menggunakan anggaran pendidikan, termasuk dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS).

"P2G menolak jika rencana kebijakan makan gratis menggunakan dana BOS," kata Kepala Bidang Advokasi Guru P2G Iman Zanatul Haeri.

Penolakan tersebut lantaran sebagian besar dana BOS yang selama ini berjalan, digunakan untuk membayar gaji guru dan para tenaga pendidik honorer.

Selain itu, menurut Iman, anggaran APBN pos pendidikan tidak sepenuhnya mampu menyejahterakan para guru, dan untuk renovasi fasilitas sekolah.

Sehingga, apabila program makan siang gratis tetap dijalankan menggunakan anggaran dana BOS, dikhawatirkan menghambat eskalasi kualitas pendidikan dan kesejahteraan guru. (*)

Tag

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta