Ogah Jadi Ban Serep, PKS Dinilai Takkan Usung Anies Baswedan Lagi di Pilkada Jakarta 2024

Oleh wisnuhasanuddinFriday, 26th April 2024 | 08:00 WIB
Ogah Jadi Ban Serep, PKS Dinilai Takkan Usung Anies Baswedan Lagi di Pilkada Jakarta 2024
PKS dinilai tidak akan kembali mengusung Anies Baswedan sebagai Gubernur Jakarta pada Pilkada 2024. Foto: INSTAGRAM@ANIESBASWEDAN

PINUSI.COM - Direktur Eksekutif Institute for Democracy and Strategic Affairs Ahmad Khoirul Umam menilai, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) tidak ingin kembali mengusung Anies Baswedan sebagai Gubernur Jakarta pada Pilkada 2024.

"Sikap PKS itu tampaknya menjadi upaya banting setir, karena selama ini PKS merasa dijadikan sebagai ban serep," katanya.

Hal tersebut dianggap mengejutkan seluruh pihak.

Sebab, Anies Baswedan dan PKS diangap memiliki hubungan yang cukup dekat.

Bagaimana tidak? PKS mengusung Anies Baswedan sejak Pilkada Jakarta 2017 hingga Pilpres 2024.

PKS menjadi salah satu partai yang mendapatkan efek ekor jas (coat-tail effect) dari Anies pada Pilpres 2024.

Kesan PKS menjadi 'ban serep' terjadi ketika adanya kekosongan kursi Wakil Gubernur Jakarta, setelah Sandiaga Uno mundur pada Agustus 2018. 

Kala itu, kursi wakil gubernur justru diberikan kepada Partai Gerindra, bukan kepada PKS. (*)

Terkini

Rekomendasi Hotel Di Jakarta, Ibis Styles BSD City: Menginap Nyaman dengan Sentuhan Warna dan Kehangatan
Rekomendasi Hotel Di Jakarta, Ibis Styles BSD City: Menginap Nyaman dengan Sentuhan Warna dan Kehangatan
PinRec | in 7 hours
Menkomdigi Ajak Meta, Google hingga Tiktok Bantu Hapus Kata Kunci Judol
Menkomdigi Ajak Meta, Google hingga Tiktok Bantu Hapus Kata Kunci Judol
PinNews | in 7 hours
Pramono "Ngechant" Bareng Pecinta Jepang  di Little Festival Jakarta
Pramono "Ngechant" Bareng Pecinta Jepang di Little Festival Jakarta
PinNews | in 7 hours
WhatsApp Siapkan Fitur Anti Foto Hoax, Gampang Banget Cek Kebenarannya!
WhatsApp Siapkan Fitur Anti Foto Hoax, Gampang Banget Cek Kebenarannya!
PinTect | in 5 hours
Fitur Baru Instagram: Algoritma Bisa Direset, Feed Jadi Fresh Lagi!
Fitur Baru Instagram: Algoritma Bisa Direset, Feed Jadi Fresh Lagi!
PinTect | in 4 hours
Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
Marselino Ferdinan Cetak Gol Cungkil, Aksi Verdonk Berlari 90 Meter Jadi Sorotan
PinSport | 7 hours ago
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
iPhone 16 Belum Masuk RI, Menkominfo “Kode Keras” ke Apple: Mana Komitmennya?
PinTect | 7 hours ago
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
Review Kamera Vivo V40: Hasil Jepretan yang Bikin Takjub, Semua Momen Jadi Berharga!
PinTect | 7 hours ago
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho Masuk Tim Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
PinSport | 7 hours ago
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
Cibiran Pedas Luca Marini: “Jorge Martin Juara Berkat Sprint Race”
PinSport | 7 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta