Cuaca Ekstrem Landa Asia Tenggara, 30 Orang Meninggal di Thailand

Oleh wisnuhasanuddinMonday, 29th April 2024 | 20:30 WIB
Cuaca Ekstrem Landa Asia Tenggara, 30 Orang Meninggal di Thailand
Gelombang suhu panas ekstrem mencapai 48,2 derajat celsius, melanda Myanmar. Foto Ilustrasi: Freepik

PINUSI.COM - Gelombang suhu panas ekstrem mencapai 48,2 derajat celsius, melanda Myanmar

Suhu ekstrem menimpa Myanmar, tepatnya di Kota Chauk di wilayah Magway pada Minggu (28/4/2024), mencapai 48,2 derajat celsius.

Suhu di pusat komersial Kota Yangon mencapai 40 derajat celsius, dan Kota Mandalay mencapai 44 derajat.

Negara lainnya yang mengalami suhu ekstrem terjadi di 'Negeri Gajah Putih' Thailand, yang mencapai suhu 41 derajat celcius.

Bahkan saking panasnya, sebanyak 30 orang meninggal karena terkena heat stroke.

"Indeks panas berada pada tingkat yang 'sangat berbahaya' di Bangkok," demikian pernyataan Kementerian Lingkungan Hidup Thailand.

Wakil Direktur Jenderal Departemen Pengendalian Penyakit Thailand Direk Khampanen, mengimbau orang tua yang memiliki penyakit, tetap tinggal di dalam rumah dan mengonsumsi makanan sehat. 

Sampai saat ini, April menjadi bulan yang panasnya cukup parah bagi negara di Asia Tenggara, ditambah dengan pola cuaca El Nino. (*)

Terkini

China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | in 7 hours
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | in 7 hours
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 7 hours
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | in 6 hours
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | in 6 hours
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | in 6 hours
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | in 6 hours
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | in 6 hours
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
Arne Slot Berpeluang Samai Rekor Impresif Ancelotti di Liga Inggris
PinSport | in 6 hours
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Timnas Basket Indonesia Kalah Tipis dari Korea Selatan 78-86 di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
PinSport | in 4 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta