Rosmini yang Viral Meminta Sedekah Sambil Marah-marah Diduga Idap Gangguan Jiwa

Oleh wisnuhasanuddinTuesday, 30th April 2024 | 12:00 WIB
Rosmini yang Viral Meminta Sedekah Sambil Marah-marah Diduga Idap Gangguan Jiwa
Rosmini, perempuan yang viral meminta sedekah kepada warga sambil marah-marah, diamankan petugas Dinas Sosial Kota Bogor. Foto: INSTAGRAM@FRIX

PINUSI.COM - Rosmini, perempuan yang viral meminta sedekah kepada warga sambil marah-marah, diamankan petugas Dinas Sosial Kota Bogor.

Dinas Sosial pun melakukan asesmen terhadap Rosmini, kemudian dibawa ke Rumah Sakit Marzoeki Mahdi, karena diduga memiliki gangguan jiwa.

Gangguan jiwa yang dialami Rosmini diduga disebabkan masalah internal di dalam keluarganya, namun ia tidak banyak menjawab pertanyaan yang dilontarkan oleh Dinas Sosial.

"Ibu ini punya masalah pribadi sejak sekitar 14 tahun lalu, dia tidak ceritakan apa masalahnya, mungkin masalah keluarga," ucap Surya.

Permasalahan ini lah membuat Rosmini tidak lagi bersama keluarganya, bahkan tidak dapat melihat keluarganya lagi.

"Kalau saya tanya apakah masalahnya berat atau enggak? Dia jawab sangat berat."

"Mungkin masalah internal dari keluarga ibu itu sendiri."

"Menurut dia ada masalah yang membuat dia enggak bisa melihat lagi keluarganya, keterangan dari ibunya sementara itu," tambahnya.

Sebelumnya, Rosmini telah berkeliling ke Sukabumi dan Cianjur, hingga saat tiba Lawanggintung, Kecamatan Bogor Selatan, ia cekcok dengan warga setempat.

Salah satu warga bernama Fani mengatakan, wanita ini mendatangi wilayahnya dengan meminta uang, warga pun memberikannya namun tidak sesuai keinginannya, hingga terjadilah cekcok adu mulut.

"Sempat cekcok sama warga, dia ngomongnya segala macam dan kasar omongannya," ucap Fani. (*)

Terkini

Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
PinTertainment | Friday, 28th March 2025 | 08:32 WIB
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 15:04 WIB
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:27 WIB
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:11 WIB
Heboh!  Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
Heboh! Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:56 WIB
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:29 WIB
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
PinNews | Wednesday, 26th March 2025 | 15:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta