Macan Tutul dan Macan Kumbang Masih Eksis di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango

Oleh ragildwisetyaWednesday, 29th May 2024 | 03:30 WIB
Macan Tutul dan Macan Kumbang Masih Eksis di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango
Macan tutul dan macan kumbang terekam CCTV di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango. Foto: Instagram@bbtn_gn_gedepangrango

PINUSI.COM - Video yang diunggah akun instagram@bbtn_gn_gedepangrango pada Minggu (26/52024) lalu, viral.

Video itu memperlihatkan CCTV pihaknya menciduk dua hewan predator puncak yang terlihat sedang berjalan, yaitu macan tutul dan macan kumbang.

Pihaknya mengaku lega, karena dengan adanya predator puncak tersebut, membuktikan kawasan tersebut masih tetap lestari. 

"Ada yang terciduk lagi nih !!! Tapi, mimin lega sob...kalau sang "predator puncak" masih terpantau keberadaannya, tandanya keseimbangan ekosistem TNGGP masih terjaga ya," tulisnya.

Dari postingan viral tersebut, banyak netizen yang bertanya bagaimana saat mendaki bertemu hewan tersebut.

Ada juga netizen yang membalas komentar mengenai cara menghindari hewan tersebut. 

"Jangan kasih belakang badan kalian, karena mereka suka mangsa ketika musuhnya lengah, dan sebisa mungkin jangan jauh jauh dari trek pendakian yg sudah di tentukan dan trek warlok."

"Karena biasanya hewan buas menghindari trek/jalur yg biasanya di lalui oleh manusia + bikin perapian karena bisa jadi senjata ketika menghadapi hewan buas serta banyak hal," tulis akun @tokekterbang_23.

Mengutip dari laman KSDAE Menlhk, Macan Tutul Jawa (Panthera pardus melas) adalah salah satu satwa prioritas Taman Nasional Gunung Gede Pangrango (TNGGP) yang dipantau setiap tahun. (*) 

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta