Kecelakaan di Gerbang Tol Halim Ulama, Tiga Gardu Ditutup Sementara

Oleh GabriellaThursday, 28th March 2024 | 10:30 WIB
Kecelakaan di Gerbang Tol Halim Ulama, Tiga Gardu Ditutup Sementara
Tujuh kendaraan terlibat kecelakaan beruntun di depan gerbang tol Halim, Jakarta Timur. Foto: Istimewa

PINUSI.COM - Diduga berkendara secara ugal-ugalan, kendaraan truk engkel (light truck) menjadi penyebab kecelakaan di Gerbang Tol Halim Utama, Jakarta Timur.

Berdasarkan keterangan yang diterima PINUSI.COM dari Jasa Marga, Rabu (27/3/2024), kendaraan datang dari arah Jatiwaringin, dan berkendara secara tidak teratur mendekati Gerbang Tol Halim Utama, sehingga menabrak beberapa kendaraan di depannya, dan berakhir terbalik miring.

Sebanyak 7 kendaraan terlibat dalam kecelakaan, namun tidak ada korban jiwa, hanya dua orang yang mengalami luka ringan yang kemudian dilarikan ke Rumah Sakit POLRI untuk mendapatkan penanganan luka.

Seluruh kendaraan yang terlibat sedang didata, dan saat ini sedang dalam penanganan petugas di lapangan. 

Imbas dari kecelakaan tersebut, terdapat tiga gardu tol Halim Utama yang ditutup sementara, dan mengoptimalkan kapasitas gardu yang dapat beroperasi.

Lalu untuk menghindari kepadatan, pengguna jalan diimbau dapat mengantisipasi rute perjalanan, dengan memantau update kondisi Informasi lalu lintas melalui aplikasi TRAVOY, dan media sosial Jasa Marga Metropolitan. (*) 

Terkini

Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
PinTertainment | Friday, 28th March 2025 | 08:32 WIB
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 15:04 WIB
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:27 WIB
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:11 WIB
Heboh!  Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
Heboh! Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:56 WIB
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:29 WIB
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
PinNews | Wednesday, 26th March 2025 | 15:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta