Kebijakan Tapera Jokowi Tuai Kritik, Ancam Pencalonan Kaesang Pangarep di Pilkada Jakarta 2024

Oleh Ditasaputri123Saturday, 8th June 2024 | 09:30 WIB
Kebijakan Tapera Jokowi Tuai Kritik, Ancam Pencalonan Kaesang Pangarep di Pilkada Jakarta 2024
Pengamat politik Jamiluddin Ritonga menyebut, kisruh kebijakan Tapera ini bisa berpengaruh pada Pilkada 2024, yang akan digelar serentak pada 27 November mendatang. Foto: Instagram

PINUSI.COM - Kebijakan Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) memunculkan penolakan dari berbagai lapisan masyarakat, khususnya kelompok buruh.


Kebijakan yang dibuat Presiden Joko Widodo ini dinilai merugikan pekerja dan pengusaha.


Sebab, baik pengusaha maupun pekerja, wajib membayar Tapera setiap bulannya.


Pengamat politik Jamiluddin Ritonga menyebut, kisruh kebijakan Tapera ini bisa berpengaruh pada Pilkada 2024, yang akan digelar serentak pada 27 November mendatang.


Secara spesifik, kebijakan Tapera bisa berpengaruh terhadap pencalonan Kaesang Pangarep, yang belakangan digadang-gadang bakal maju di Pilkada Jakarta 2024.


“Sebab, Kaesang akan dinilai bagian dari pengambil kebijakan Tapera, di mana ayahandanya Joko Widodo orang yang paling bertanggung jawab atas keluarnya kebijakan Tapera,” ucapnya, Jumat (7/6/2024).


Pengamat dari Universitas Esa Unggul ini bilang, Ketua Umum PSI itu bisa mendapat sentimen negatif, bila maju di ajang kontestasi politik tingkat daerah tersebut.


“Kalau hal itu terjadi, tentu akan merugikan Kaesang."


"Setidaknyà pekerja dan penguasa akan bersatu padu tidak memilih Kaesang,” ujarnya.


Hal ini tentu bakal merugikan partai-partai pengusung Kaesang, dan justru menguntungkan kadidat lainnya. (*)

Terkini

5 Rekomendasi Keyboard Mechanical Gaming Murah Terbaik 2024
5 Rekomendasi Keyboard Mechanical Gaming Murah Terbaik 2024
PinTect | in 7 hours
Pilkada 2024: Sementara Terdapat 38 Daerah dengan Calon Tunggal
Pilkada 2024: Sementara Terdapat 38 Daerah dengan Calon Tunggal
PinNews | in 6 hours
Nikita Mirzani Hadiri Pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Selatan Terkait Kasus Vadel
Nikita Mirzani Hadiri Pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Selatan Terkait Kasus Vadel
PinTertainment | in 6 hours
Pendaftaran Lowongan KPPS Pilkada 2024 Resmi Dibuka: Syarat, Gaji, dan Jadwal Lengkap
Pendaftaran Lowongan KPPS Pilkada 2024 Resmi Dibuka: Syarat, Gaji, dan Jadwal Lengkap
PinNews | in 5 hours
Perkembangan Kasus Pembunuhan Penjual Gorengan: Pelaku Ternyata Residivis
Perkembangan Kasus Pembunuhan Penjual Gorengan: Pelaku Ternyata Residivis
PinNews | in 5 hours
Arie Kriting Blokir Hasbil Mustaqim: Ini Alasannya
Arie Kriting Blokir Hasbil Mustaqim: Ini Alasannya
PinNews | 10 hours ago
Spoler One Piece Chapter  1127, Sosok Pria Dengan Luka Bakar Keluar!
Spoler One Piece Chapter 1127, Sosok Pria Dengan Luka Bakar Keluar!
PinTertainment | 10 hours ago
Resmi! "Pujaan Wanita" Rafael Struick Resmi Begabung Klub Asal Australia Brisbane Roar
Resmi! "Pujaan Wanita" Rafael Struick Resmi Begabung Klub Asal Australia Brisbane Roar
PinSport | 11 hours ago
Sinopsis Film Laura: Kisah Hidup Selebgram Laura Anna yang Menginspirasi
Sinopsis Film Laura: Kisah Hidup Selebgram Laura Anna yang Menginspirasi
PinTertainment | 11 hours ago
Polisi Tetapkan  Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
Polisi Tetapkan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
PinNews | 12 hours ago