Siap-Siap, Tempe Mau Mendunia!

Oleh Fahri123Saturday, 8th June 2024 | 18:25 WIB
Siap-Siap, Tempe Mau Mendunia!
Aktivitas pekerja di tempat pembuatan tempe rumahan di Jakarta. Foto: Antara

PINUSI.COM, JAKARTA - Tahu kah kamu? Ada Forum Tempe Indonesia. Mereka baru saja menggagas tempe sebagai pangan generasi emas.

"Sebelum nantinya Tempe akan mendunia, saat ini kami mencanangkan tempe sebagai pangan generasi emas Indonesia untuk mengangkat kembali tempe di mata generasi muda," kata Sekretaris Jenderal Forum Tempe Indonesia Muhammad Ridha dikutip, Jumat (8/6).

Gagasan itu muncul saat perayaan Hari Tempe Nasional di Balikpapan, Kalimantan Timur, Kamis (6/6) tadi.

Kata Ridha, tempe adalah makanan yang memberikan banyak manfaat. Utamanya bagi kesehatan.

Selain itu, tempe adalah warisan budaya. Layak untuk dipromosikan.

"Karena itu, pentingnya dukungan dari semua pihak dalam mengupayakan tempe menjadi warisan budaya kebanggaan bangsa yang dikenal di seluruh dunia," tuturnya.

Guru besar dari Universitas IPB Ahmad Sulaeman mendukung gagasan itu. Tempe sebagai pangan generasi emas Indonesia.

Apalagi, tempe kaya nutrisi. Bisa jadi konsumsi yang sehat semua usia.

"Kaya nutrisi yang baik untuk tumbuh kembang anak maupun kesehatan orang dewasa. Termasuk ibu hamil dan perempuan menopause," ucapnya.

Biar pada tahu. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi sudah mengajukan permohonan ke PBB. Agar tempe masuk daftar representatif warisan budaya tak benda.

Jadi, siap-siap saja. Tempe bakal mendunia.

Terkini

Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
Hati-Hati! Ini 7 Ciri-Ciri Link Phishing yang Wajib Kamu Tahu!
PinTect | in 5 hours
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
Bahaya! Gemini AI Jadi Liar: Ngamuk, Ngancam, Sampai Suruh Pengguna Mati!
PinTect | in 2 hours
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
China Pamer Desain Pesawat Antariksa Canggih, Bisa Dipakai Ulang!
PinTect | 17 minutes ago
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
Pulau Rubiah: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Kamu Kunjungi
PinRec | 18 minutes ago
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
Wisata Pantai Lhok Mee: Surga Tersembunyi di Aceh yang Wajib Dikunjungi
PinRec | 20 minutes ago
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
Keuangan Bayern Munich Jadi Penghalang Transfer Florian Wirtz, Fokus pada Kontrak Baru Jamal Musiala
PinSport | 21 minutes ago
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
Rekomendasi Hotel Mercure BSD City: Hotel Mewah dengan Sentuhan Modern dan Lokasi Strategis
PinRec | 30 minutes ago
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra Ditunda, Fokus PSSI Beralih ke Timnas U-20
PinSport | 31 minutes ago
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
Ford Kembali ke Indonesia dengan Hadirkan Ranger dan Everest Terbaru: Siap Bersaing di Pasar SUV dan Pickup!
PinTect | 42 minutes ago
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
7 Fitur Canggih Microsoft Word yang Bikin Hidup Kamu Makin Santai!
PinTect | an hour ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta