Wanita Asala USA ini Melakukan Penyerangan Terhadap Sopir Muslim

Oleh Reyvansyah Muhammad AchbarThursday, 31st October 2024 | 22:12 WIB
Wanita Asala USA ini Melakukan Penyerangan Terhadap Sopir Muslim
Tangkapan Layar dari video penyerangan yang terjadi.jpg (FOTO: Istimewa)

PINUSI.COM - Jennifer Guilbeaut, seorang wanita yang berusia 23 tahun, melakukan kejahatan kepada seorang pengemudi Uber, Shohel Mahmud pada bulan Agustus yang lalu. 

Bedasarkan dari video yang beredar, Guilbeaut menyemprotkan merica kepada Shohel ketika membaca do'a. Sopir tersebut segera memanggil 911 ketika ia di semprot, sehingga Jennifer ditangkap oleh kepolisian Manhattan, New York.

Guilbeaut secara resmi didakwa di pengadilan negara bagian dengan masing-masing satu dakwaan yaitu Penyerangan Tingkat Kedua sebagai Kejahatan Kebencian, Penyerangan Tingkat Ketiga sebagai Kejahatan Kebencian, dan Pelecehan Berat di Tingkat Kedua.

"Korbannya adalah warga New York, pekerja keras yang seharusnya tidak menghadapi kebencian seperti ini karena identitasnya. Setiap orang dipersilahkan untuk tinggal dan bekerja di Manhattan dan Unit Kejahatan Kebencian kami akan terus mengatasi serangan yang bermotif bias dengan menyelidiki dan mengadili kasus secara menyeluruh." ujar Alvin Bragg, jaksa wilayah Manhattan, dalam sebuah pernyataan.

"Seperti yang dituduhkan, Jennifer Guilbeaut tanpa alasan menyerang seorang pengemudi Uber Muslim ketika dia melakukan pekerjaannya." lanjutnya.

Tak hanya itu saja, Dewan Hubungan Amerika-Islam (disebut sebagai CAIR)mendukung terhadap tuduhannya tersebut.

"Kami menyambut baik tuduhan dkejahatan rasial dalam kasus ini dan berterima kasih kepada otoritas penegak hukum karena mengirimkan pesan yang jelas bahwa mereka yang diduga melakukan serangan tersebut akan menerima konsenkuensinya." kata Afaf Nasher, direktur eksekutif CAIR-NY.

Mantan perushaan Guilbeuat, D Pagan Communications memposting utasan nya di X mengenai kejadian ini dan sangat menyayangkan bahwa kejadian ini.

Sumber: Penyerangan Jennifer Guilbeuat

Terkini

Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
Di Sponsori Waketum, DPP PBB Bagi-Bagi Takjil Gratis Bergizi
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 16:29 WIB
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
Merry Riana Education Raih Excellence Performance Award
PinNews | Saturday, 29th March 2025 | 07:44 WIB
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
2 Menteri, PKP Dan Menkes Lakukan MoU Untuk Pengadaan 30 Ribu Rumah Subsidi Khusus Nakes
PinNews | Friday, 28th March 2025 | 10:20 WIB
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
SCTV Hadirkan Serangkaian Film Spesial Lebaran 1446 H
PinTertainment | Friday, 28th March 2025 | 08:32 WIB
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
Menbud Fadli Terima Kunjungan Komite Nasional ICOM Indonesia
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 15:04 WIB
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
Menteri PKP Maruarar Terima Usulan Gubernur Jabar Soal Rumah Subsidi Dalam Bentuk Panggung
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:27 WIB
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
Tragedi Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru, Tersangka Terungkap!
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 09:11 WIB
Heboh!  Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
Heboh! Skandal Lisa Mariana dan Ridwan Kamil, Muka Sang Anak Ditunjukan Ke Publik
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:56 WIB
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
Lonjakan Arus Mudik H-4 Lebaran, Petugas Siap Amankan Titik Rawan Macet di Jalur Bottle Neck
PinNews | Thursday, 27th March 2025 | 08:29 WIB
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
Dugaan Keterlibatan Anggota Brimob dalam Kasus Judi Sabung Ayam di Lampung
PinNews | Wednesday, 26th March 2025 | 15:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta