DPR Tidak Jadi Sahkan RUU Pilkada, Pilkada 2024 Merujuk Ke Keputusan MK

Oleh PangeranThursday, 22nd August 2024 | 19:26 WIB
DPR Tidak Jadi Sahkan RUU Pilkada, Pilkada 2024 Merujuk Ke Keputusan MK
Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco mengatakan dalam keterangnya Revisi UU Pilkada batal di sahkan (Foto: Dok DPR)

PINUSI.COM - Wakil Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad, mengumumkan bahwa pengesahan revisi Undang-Undang (UU) Pilkada yang direncanakan untuk hari ini dibatalkan. Dasco menegaskan bahwa pendaftaran Pilkada yang dijadwalkan pada 27 Agustus 2024 akan mengikuti ketentuan yang ditetapkan oleh Mahkamah Konstitusi (MK).

"Karena revisi UU Pilkada tidak jadi disahkan pada 22 Agustus, maka pendaftaran Pilkada pada 27 Agustus nanti akan menggunakan keputusan JR MK yang diajukan oleh Partai Buruh dan Partai Gelora. Itu sudah final," jelas Dasco kepada Kompas.com pada Kamis (22/8/2024).

Dasco juga mengungkapkan bahwa rapat paripurna DPR hanya dapat dilakukan pada hari Selasa dan Kamis. Menurutnya, tidak mungkin RUU Pilkada dapat disahkan pada Selasa depan atau pada hari pendaftaran Pilkada.

Baca Juga: Habiburokhman dan Pimpinan DPR RI Temui Demonstran di Depan Gedung DPR

"Rapat paripurna hanya diadakan pada hari Selasa dan Kamis. Selasa adalah hari pendaftaran, jadi tidak mungkin kita adakan paripurna pada hari tersebut. Itu akan menimbulkan kekacauan," tambah Dasco.

Dia juga mengklarifikasi bahwa tidak akan ada rapat paripurna malam ini, menyanggah berbagai spekulasi yang beredar. "Tidak ada. Saya jamin, tidak ada," tegas Dasco.

Terkini

Jay Idzes: Pilar Pertahanan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Jay Idzes: Pilar Pertahanan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 7 hours
Apple Larang iPhone Pakai Google Chrome,  Ada Apa, Nih?
Apple Larang iPhone Pakai Google Chrome, Ada Apa, Nih?
PinTect | in 7 hours
Naturalisasi Ole Romeny: Menanti Arahan Presiden dan Target Maret 2025
Naturalisasi Ole Romeny: Menanti Arahan Presiden dan Target Maret 2025
PinSport | in 7 hours
Ruben Amorim Hadapi Tantangan Baru di Manchester United: Anak Emas Erik ten Hag Frustrasi
Ruben Amorim Hadapi Tantangan Baru di Manchester United: Anak Emas Erik ten Hag Frustrasi
PinSport | in 6 hours
Apple Rilis Update Penting! Pengguna Mac Wajib Langsung Update, Nih Alasannya
Apple Rilis Update Penting! Pengguna Mac Wajib Langsung Update, Nih Alasannya
PinTect | in 6 hours
Pranaya Boutique Hotel: Tempat Menginap yang Penuh Keanggunan dan Kenyamanan
Pranaya Boutique Hotel: Tempat Menginap yang Penuh Keanggunan dan Kenyamanan
PinRec | in 6 hours
Dragan Talajic Siap Bawa Bahrain Berjuang Habis-habisan Demi Piala Dunia 2026
Dragan Talajic Siap Bawa Bahrain Berjuang Habis-habisan Demi Piala Dunia 2026
PinSport | in 5 hours
Cara Cek NIK KTP Dipakai Pinjaman Online atau Tidak, Ternyata Gampang Banget!
Cara Cek NIK KTP Dipakai Pinjaman Online atau Tidak, Ternyata Gampang Banget!
PinTect | in 4 hours
Ranking FIFA Timnas Indonesia Melonjak: Kini di Posisi 125 Dunia
Ranking FIFA Timnas Indonesia Melonjak: Kini di Posisi 125 Dunia
PinSport | in 2 hours
Samsung Galaxy A16 5G Resmi Meluncur di Indonesia, HP “Panjang Umur” Cuma Rp 3 Jutaan!
Samsung Galaxy A16 5G Resmi Meluncur di Indonesia, HP “Panjang Umur” Cuma Rp 3 Jutaan!
PinTect | in 2 hours
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta