Buntut KUHP Baru, Jerman Bakal Tarik Akademisi dari Indonesia

Oleh Prasetio02Friday, 9th December 2022 | 11:59 WIB
Buntut KUHP Baru, Jerman Bakal Tarik Akademisi dari Indonesia

PINUSI.COM, JAKARTA - Pengesahan KUHP baru banyak menimbulkan polemik di kalangan masyarakat dan bahkan dunia. Wakil Ketua Komisi X DPR, Dede Yusuf, dapat informasi kalo Jerman akan menarik akademisinya di Indonesia buntut disahkannya KUHP.

Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Dede Yusuf, Jumat (9/12), mengatakan, bahwa dirinya menerima delegasi dari parleman Jerman yang mengatakan bahwa ada kemungkinan akan menarik mahasiswa ataupun wisatawan mereka, akademisi, dan warga negara Jerman yang bekerja di Indonesia.

BACA JUGA: Penerapan Tilang Elektronik untuk Penegakan Hukum Tanpa Drama

Ia menyebut bahwa dua hari lalu, dirinya menerima kunjungan ketua parlemen pendidikan Jerman. Saat itu, ketua parlemen pendidikan Jerman terang-terangan mengatakan khawatir soal KUHP yang baru.

Pihak Jerman merasa dengan KUHP baru ini, mereka tidak nyaman dengan undang-undang ini. Bahkan pihak Jerman berniat akan memindahkan akademisi dan mahasiswanya ke negara lain.

BACA JUGA: Keputusan Impor Beras Bikin Resah !

Dede tak mempermasalahkan terkait 'ancaman' Jerman itu. Ia menyebut permasalahan dari polemik ini yaitu belom masifnya sosisalisai tentang KUHP.

Editor: Anang Fajar Irawan

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | in 3 hours
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | in 3 hours
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | in 2 hours
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | in 2 hours
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | in 2 hours
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | in an hour
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 4 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 4 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 4 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB