Resminya Flyover Purwosari Kini Dijadikan Tempat Latihan Skateboard Oleh Masyarakat

Oleh wisnuhasanuddinTuesday, 13th December 2022 | 15:15 WIB
Resminya Flyover Purwosari Kini Dijadikan Tempat Latihan Skateboard Oleh Masyarakat

PINUSI.COM, Jakarta - Usai diresmikannya Flyover Purwosari di Solo oleh Menteri PUPR Basuki Hadimuldjono pada Februari 2021 lalu, kini masyarakat menikmati ruang tersebut guna dijadikan latihan skateboard, Senin (12/12/2022).

Source : Kementerian PUPR

Dibangunnya Flyover Purwosari pada Februari 2021 lalu guna mengatasi masalah kemacetan yang kerap kali terjadi pada jam sibuk di Jalan Slamet Riyadi dengan rel kereta api.

BACA LAINNYA : Wali Kota Tangsel Resmikan Pembangunan Masjid Baiturrahim Serpong

Kini Flyover telah dimanfaatkan oleh masyarakat dimana menjadi sarana ruang tempat bermain skateboard dan sepatu roda di bagian bawah (kolong) flyover.

Galang salah satu pemain skateboard mengatakan dengan adanya ruang tersebut, ia dan kawan kawannya dapat latihan dengan nyaman, dan ia menilai juga tempatnya bagus.

"Bagus tempatnya dan gratis. Karena dibawah flyover, main skateboard disini tidak kehujanan dan kepanasan. Tidak ada halangan, bahkan hampir setiap hari kami kumpul disini," ucap Galang.

BACA LAINNYA : Hadapi Resesi, Perekonomian Indonesia Dipastikan Stabil

Selain itu, Momon juga mengatakan hal yang sama dimana masyarakat sekitar mengatakan keberadaan tempat tersebut sangat membantu untuk latihan skateboard bersama.

"Sebelum ada jembatan ini, jalan ini selalu macet parah kalau ada sedang kereta lewat, karena posisinya persis sebelah stasiun Purwosari. Sekarang enak sudah tidak macet lagi, bisa jadi tempat bermain juga," kata Momon.

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 2 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 2 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 2 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 2 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 3 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 3 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 8 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 9 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 9 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB