Netizen Bahas Kasus BLBI-Bank Intan, Fauzan Fadel Muhammad: Ini Harus di Luruskan

Oleh JC_AldiSaturday, 25th December 2021 | 15:06 WIB
Netizen Bahas Kasus BLBI-Bank Intan, Fauzan Fadel Muhammad: Ini Harus di Luruskan

PINUSI.COM - Anak dari Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad, Fauzan Fadel Muhammad luruskan terkait netizen liar di kolom komentar sosial media ayahnya Fadel Muhammad, di Jakarta (24/12/2021). Pasalnya, netizen mengomentari kasus BLBI Bank Intan 2006 silam yang menyebutkan belum selesai di sosial media tersebut.

Kuasa hukum Fadel Muhammad, Muchtar Lutfi secara terpisah menegaskan bahwa kasus BLBI- Bank Intan sudah selesai secara hukum sejak lama dan menambahkan bahwa kliennya itu sudah tidak memiliki hutang terkait Bank Intan.

Berdasarkan fakta, Fauzan meminta publik tidak perlu memberikan opininya terkait kasus BLBI-Bank Intan.

"Kita di era sosial media ini banyak sekali berita yang berkembang dan berita yang berkembang di era social media ini Kadang kita luruskan apabila itu ada yang tidak sesuai maka dari itu dengan saya mewakili keluarga untuk meluruskan dan membenarkan opini publik yang ada," tegas Fauzan dalam konferensi pers, Jumat (24/12/2021).

"Jangan sampai publik mengetahui pemberitaan yang tidak sesuai fakta dan kronologis yang ada sesuai keputusan-keputusan secara hukum yang kita miliki, dikarenakan yang mengalami kerugian terbesarnya ya keluarga. Dengan adanya pemberitaan ini brand atau image kita, juga lingkungan sosial kita pun dicap yang kurang baik dengan adanya pemberitaan yang negatif," lanjut Fauzan.

Bahkan keputusan pengadilan hingga Mahkamah Agung memerintahkan Kementerian Keuangan dan Bank Indonesia secara tanggung renteng untuk membayar hak tagih kepada Fadel Muhammad sebesar Rp23,5 miliar.

Terkini

Quick Count Pilgub Jateng 2024: Ahmad Luthfi-Taj Yasin Unggul di Tiga Lembaga Survei
Quick Count Pilgub Jateng 2024: Ahmad Luthfi-Taj Yasin Unggul di Tiga Lembaga Survei
PinNews | 3 hours ago
Hasil Quick Count Pilkada Jakarta 2024: Pramono-Rano Unggul di Lima Lembaga Survei
Hasil Quick Count Pilkada Jakarta 2024: Pramono-Rano Unggul di Lima Lembaga Survei
PinNews | 3 hours ago
Gestur 3 Jari Anies Saat Mencoblos Ungkap dukungan Ke Pramono-Rano
Gestur 3 Jari Anies Saat Mencoblos Ungkap dukungan Ke Pramono-Rano
PinNews | 11 hours ago
Anies Sindir Ridwan Kamil dan Suswono , Anies : Peserta Nyoblos Di Jakarta Semua ?
Anies Sindir Ridwan Kamil dan Suswono , Anies : Peserta Nyoblos Di Jakarta Semua ?
PinNews | 11 hours ago
Promo Pilkada Serentak 2024, Serbu Diskon dan Penawaran Menarik Ditempat Ini
Promo Pilkada Serentak 2024, Serbu Diskon dan Penawaran Menarik Ditempat Ini
PinRec | 13 hours ago
Jadwal Buka TPS Pilkada Serentak 2024, Ini Waktu Pencoblosan agar Tidak Terlewat
Jadwal Buka TPS Pilkada Serentak 2024, Ini Waktu Pencoblosan agar Tidak Terlewat
PinNews | 13 hours ago
Oknum Polisi Penembak Siswa SMK di Semarang Diamankan, Keluarga Tuntut Keadilan
Oknum Polisi Penembak Siswa SMK di Semarang Diamankan, Keluarga Tuntut Keadilan
PinNews | 13 hours ago
Cukup Ikut Coblos Bisa Nikmati Promo Minuman dan Makanan Spesial Pilkada 2024
Cukup Ikut Coblos Bisa Nikmati Promo Minuman dan Makanan Spesial Pilkada 2024
PinFood&Travel | 13 hours ago
Jens Raven Tidak Dipanggil Shin  Tae Yong Di Piala AFF 2024, Lebih Pilih Arkhan Kaka
Jens Raven Tidak Dipanggil Shin Tae Yong Di Piala AFF 2024, Lebih Pilih Arkhan Kaka
PinSport | Tuesday, 26th November 2024 | 19:36 WIB
Shin Tae-yong Siap Panggil Jairo Riedewald dan Tristan Gooijer ke Timnas Indonesia Pasca Pulih Cedera
Shin Tae-yong Siap Panggil Jairo Riedewald dan Tristan Gooijer ke Timnas Indonesia Pasca Pulih Cedera
PinSport | Tuesday, 26th November 2024 | 19:30 WIB
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta